Lompat ke isi

Chicago Spire

Koordinat: 41°53′23.32″N 87°36′52.91″W / 41.8898111°N 87.6146972°W / 41.8898111; -87.6146972
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Chicago Spire
Gambaran artis mengenai Chicago Spires
Peta
Informasi umum
StatusDitunda
Lokasi400 N Lake Shore Drive
Chicago, Illinois, Amerika Serikat
Perkiraan rampungTidak diketahui
PembukaanTidak diketahui
Tinggi
Atap2,000 feet (609.6 m)[1]
Data teknis
Jumlah lantai150[2]
Luas lantai3.000.000 square feet (278.700 m2)[4]
Desain dan konstruksi
ArsitekSantiago Calatrava
Perkins and Will
PengembangShelbourne Development
TeknisiThornton Tomasetti

Chicago Spire adalah gedung pencakar langit yang sedang dalam tahap konstruksi di kota Chicago, Illinois, Amerika Serikat. Bangunan ini didesain oleh arsitek Spanyol Santiago Calatrava dan dikembangkan oleh Garrett Kelleher dari Shelbourne Development Group, Inc.[1] Setelah selesai, dengan ketinggian 2.000 kaki (610 m) dan 150 lantai, Chicago Spire akan menjadi salah satu gedung dan struktur tertinggi di dunia.[5] Diumumkan pada Mei 2005 oleh Christopher T. Carley dari Fordham Company, proyek ini didukung oleh pejabat dan penduduk Chicago.[6][7][8]

Catatan kaki

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b Baeb, Eddie (2006-12-06). "Calatrava tower to drop spire". Crain's Chicago Business. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-06-24. Diakses tanggal 2009-07-18. 
  2. ^ "Chicago Spire". SkyscraperPage.com. Diakses tanggal 2007-08-03. 
  3. ^ "The Chicago Spire is officially under construction". NewcitySkyline. 2007-08-01. Archived from the original on 2007-09-28. Diakses tanggal 2009-07-18. 
  4. ^ "Calatrava's Latest Twist from Spire to Licorice Stick". Repeat. 2006. Diakses tanggal 2009-07-18. 
  5. ^ "The Chicago Spire Achieves 30 Percent Sales". Shelbourne Development. 2008-04-06. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-12-16. 
  6. ^ "Chicago Spire : 420 East North Water Street, Chicago, Illinois 60611, United States". Chicago Architecture.info. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-12-04. Diakses tanggal 2009-07-19. 
  7. ^ Bush, Haydn (2006-03-22). "Calatrava Spire Gains Approval of Plan Commission". Natarus.com. Chicago Journal. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-06-23. Diakses tanggal 2009-07-18. 
  8. ^ Associated Press (2005-07-25). "Tallest U.S. skyscraper proposed for Chicago". MSNBC. Diakses tanggal 2009-07-18. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]

41°53′23.32″N 87°36′52.91″W / 41.8898111°N 87.6146972°W / 41.8898111; -87.6146972