Lompat ke isi

Daftar Bupati Halmahera Utara

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Bupati Halmahera Utara
Petahana
Frans Manery

sejak 9 Juli 2021
KediamanRumah Dinas Bupati Halmahera Utara
Masa jabatan5 tahun
Dibentuk2003
Pejabat pertamaDjidon Hangewa (Penjabat)
Hein Namotemo (definitif)
Situs webhalmaherautarakab.go.id

Berikut ini adalah daftar Bupati Halmahera Utara dari masa ke masa.

No. Potret Bupati Mulai menjabat Akhir menjabat Partai Wakil Bupati Periode Ref.
1 Hein Namotemo 2005 2010 Arifin Neka 1
11 Oktober 2010 11 Oktober 2015 Rusman Soleman 2
2 Frans Manery 17 Februari 2016 17 Februari 2021 Golkar Muchlis Tapi Tapi 3
9 Juli 2021 Petahana 4
Legenda
  Non-Partisan/Penugasan Pemerintah

Pelaksana tugas Bupati

[sunting | sunting sumber]

Berikut daftar Pelaksana Tugas Bupati yang menggantikan Bupati petahana yang sedang cuti kampanye atau dalam masa transisi.

Potret Pelaksana tugas Bupati Mulai jabatan Akhir jabatan Masa Ket. Bupati Definitif
Djidon Hangewa
(Penjabat)
2003 2005 Transisi
Umar Hasan
(Penjabat)
2005 2005 Transisi
Martinus Djawa
(Pelaksana Harian)
19 Agustus 2010 11 Oktober 2010 Transisi
Fredy Tjandua
(Pelaksana Harian)
11 Oktober 2015 20 Oktober 2015 Transisi
Umra Langasa
(Penjabat)
20 Oktober 2015 17 Februari 2016 Transisi
M. Irwanto Ali
(Penjabat Sementara)
26 September 2020 5 Desember 2020 3 [1] Frans Manery
Yudihart Noya
(Pelaksana Harian)
17 Februari 2021 15 April 2021 Transisi
Saifuddin Djuba
(Penjabat)
15 April 2021 9 Juli 2021 [2] Transisi


Lihat Pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Tidore, MC Kota (27-09-2020). Tobari, ed. "Gubernur Maluku Utara Lantik 5 Pjs Bupati dan Walikota jelang Pilkada". infopublik.id. Diakses tanggal 20-06-2022. 
  2. ^ Nur Ichsan Yuniarto, ed. (17-04-2021). "Dilantik Gubernur, Saifuddin Djuba Resmi Jadi Penjabat Bupati Halmahera Utara". inews.id. Diakses tanggal 23-06-2022.