Lompat ke isi

Kelayakhunian satelit alami

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Europa, sebuah satelit yang berpotensi dihuni dari Jupiter.

Kelayakhunian satelit alami adalah sebuah ukuran potensi satelit alami untuk memiliki lingkungan yang ramah untuk kehidupan.[1] Lingkungan yang laik huni tidak selalu mengandung kehidupan.

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Dyches, Preston; Chou, Felcia (7 April 2015). "The Solar System and Beyond is Awash in Water". NASA. Diakses tanggal 8 April 2015.