Lompat ke isi

Suara Persaudaraan

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Suara Persaudaraan
Album studio karya berbagai artis
DirilisMaret 1986 (1986-03)[1]
StudioStudio Pro-Sound, Jakarta
Genre
Durasi43:37
LabelAquarius Musikindo • AMK • Billboard Indonesia • Jal Record • Jackson Record • Pro-Sound • Purnama • Union Artis

Suara Persaudaraan: Musik Untuk Kemanusiaan adalah album dari berbagai artis yang dirilis pada tahun 1986 di bawah label Aquarius Musikindo, dibantu oleh berbagai perusahaan rekaman.[2]

Album Suara Persaudaraan ditempatkan pada peringkat ke-127 dalam daftar "150 Album Indonesia Terbaik" versi majalah Rolling Stone Indonesia yang diterbitkan pada edisi #32 bulan Desember 2007.[3] Lagu pertama dari album tersebut, "Anak-Anak Terang", ditempatkan pada peringkat ke-104 dalam daftar "150 Lagu Indonesia Terbaik" yang diterbitkan pada edisi #56 bulan Desember 2009[4] oleh penerbit yang sama.

Latar belakang

[sunting | sunting sumber]

Album ini terinspirasi dari konser penggalangan amal Live Aid yang berlangsung pada tahun 1985 dan singel amal "We Are the World" dirilis pada tahun yang sama.[1]

Daftar lagu

[sunting | sunting sumber]
Sisi-A
No.JudulLirikMusikPenyanyiDurasi
1."Anak-Anak Terang"James F. Sundah, Adjie Soetama, B.J. Rianto, Addie M.S., Utha Likumahuwa, Lydia, Imaniar, Chris ManusamaAddie M.S.Suara Persaudaraan5:45
2."Hari Ini Dia, Esok Siapa"James F. Sundah, Temmy LesanpuraYounky M. SuwarnoTika Bisono, Pahama3:08
3."Perdamaian"B.J. RiantoErwin GutawaVina Panduwinata, Utha Likumahuwa, Yopie Latul4:53
4."Kuajak Kau Kembali"Adjie Soetama, Addie M.S., Yono SlaluAddie M.S., Iwan Majid, Tony WenasNicky Astria, Atiek CB, Ikang Fawzi, Lusia N.4:43
5."Penyayang"Tommy MarieErwin GutawaLydia & Imaniar4:02
Durasi total:22:31
Sisi-B
No.JudulLirikMusikPenyanyiDurasi
6."Manusia Akhir Jaman"Yono Slalu dkk.Joko WH, Erwin Badudu, YounkyIkatan Ngamen Indonesia3:47
7."Persaudaraan"Candra Darusman, Adjie SoetamaCandra DarusmanDian Pramana Poetra, Ferina, Carry Poetiray, Candra Darusman4:23
8."Dunia yang Hilang"Tarida P. Hutauruk, Neno WarismanYounky M. SuwarnoEmilia Contessa, Vivi Sumanti, Munni Paramita, Denada, Ivan P.4:39
9."Pilar Harmoni"Iwan Majid, Tony Wenas, Bens LeoWow!, Shagi BandIwan Majid, Ricky Basuki, Hafil P., Tony Wenas, Dandung SSS4:32
10."Terima Kasih"Chris ManusamaAddie M.S.Yadi Cahya, Rina Gunawan, Tika Bisono, Denny Hatami, Carry Poetiray, Lydia & Imaniar3:45
Durasi total:21:06

Suara Persaudaraan

[sunting | sunting sumber]

  1. ^ a b c d e f Turut berperan sebagai komposer.[2]
  2. ^ a b c Turut berperan sebagai penata vokal.[2]
  3. ^ Turut berperan sebagai komposer dan penata vokal.[2]
  4. ^ a b c d e f Turut berperan sebagai penata musik.[2]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ a b Nugroho Wahyu Utomo (26 Juli 2021). "Tembang Nostalgia - Anak-anak Terang, Awal Perjalanan Kemanusiaan Suara Persaudaraan". Suara Merdeka. Diakses tanggal 26 Juni 2024. 
  2. ^ a b c d e Suara Persaudaraan (Liner notes). Aquarius Musikindo. 1986. 
  3. ^ "150 Album Indonesia Terbaik". Rolling Stone Indonesia (dalam bahasa Indonesia). No. 32. Jakarta: JHP Media. Desember 2007. 
  4. ^ "150 Lagu Indonesia Terbaik". Rolling Stone Indonesia (dalam bahasa Indonesia). No. 56. Jakarta: JHP Media. Desember 2009. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]