The Great Raid
Tampilan
The Great Raid | |
---|---|
Sutradara | John Dahl |
Produser | Lawrence Bender Marty Katz |
Ditulis oleh | Carlo Bernard Doug Miro |
Pemeran | Benjamin Bratt James Franco Connie Nielsen Marton Csokas Joseph Fiennes |
Penata musik | Trevor Rabin |
Sinematografer | Peter Menzies Jr. |
Penyunting | Scott Chestnut Pietro Scalia |
Distributor | Miramax Films |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 132 menit |
Negara | Amerika Serikat Australia |
Bahasa | Inggris |
Anggaran | $80 juta |
Pendapatan kotor | $10,769,311[1] |
The Great Raid adalah sebuah film perang 2005 tentang Penyerbuan di Cabanatuan di pulau Luzon, Filipina pada Perang Dunia II. Film tersebut disutradarai oleh John Dahl dan dibintangi oleh Benjamin Bratt, James Franco, Connie Nielsen, Marton Csokas, Joseph Fiennes dengan Motoki Kobayashi dan Cesar Montano. Fotografi prinsipal-nya dilakukan dari 4 Juli sampai 6 November 2002, tetapi perilisannya tertunda beberapa kali dari target aslinya yakni musim gugur 2003. Film tersebut diadaptasi dari dua buku, The Great Raid on Cabanatuan karya William Breuer dan Ghost Soldiers karya Hampton Sides.
Film tersebut dibuka di bioskop-bioskop di seluruh Amerika Serikat pada 12 Agustus 2005, tiga hari sebelum har peringatan ke-60 Hari V-J.
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Benjamin Bratt sebagai Lt. Kol. Henry Mucci
- James Franco sebagai Kapt. Robert Prince
- Connie Nielsen sebagai Margaret Utinsky
- Marton Csokas sebagai Kapt. Redding
- Joseph Fiennes sebagai May. Daniel Gibson
Karakter pendukung
[sunting | sunting sumber]- Mark Consuelos sebagai Cpl. Guttierez
- Max Martini sebagai Sgt. ke-1 Sid "Top" Wojo
- Logan Marshall-Green sebagai Lt. Paul Colvin
- Robert Mammone sebagai Kapt. Jimmy Fisher
- Cesar Montano sebagai Kapt. Juan Pajota
- James Carpinello sebagai Cpl. Aliteri
- Clayne Crawford sebagai Cpl. Alridge
- Motoki Kobayashi sebagai Major Nagai
- Gotaro Tsunashima sebagai Yamada
- Craig McLachlan sebagai Lt. Riley
- Sam Worthington sebagai Pfc. Lucas
- Kenny Doughty sebagai Pitt
- Natalie Mendoza sebagai Mina
- Paolo Montalbán sebagai Sgt. Valera
- Masa Yamaguchi sebagai Lt. Hikobe
- Paul Nakauchi sebagai Sgt. Shigeno
- Freddie Joe Farnsworth sebagai Lt. Foley
- Laird Macintosh sebagai Lt. O'Grady
- Jeremy Callaghan sebagai Lt. Able
- Royston Innes sebagai Sgt. Adams
- Dale Dye sebagai Lt. Jen. Walter Krueger
- Brett Tucker sebagai Maj. Robert Lapham
- Eugenia Yuan sebagai Cora
- Richard Joson sebagai Kapt. Eduardo Joson
- Yutaka Izumihara sebagai Sgt. Mayor Takeda
- Scott Robert Sullivan sebagai Pfc. Johnson
- Neil Fitzpatrick sebagai Romo Connor
- R.J. Leyran sebagai Carlos
Referensi
[sunting | sunting sumber]Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Situs web resmi Diarsipkan 2010-05-28 di Wayback Machine.
- The Great Raid di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- The Great Raid di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
- The Great Raid di Rotten Tomatoes (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) The Great Raid di Metacritic
- (Inggris) The Great Raid di Box Office Mojo
- History in the Movies: The Great Raid Diarsipkan 2016-10-30 di Wayback Machine.
Kategori:
- Film Amerika Serikat tahun 2005
- Film drama
- Film Asia-Amerika
- Skor film karya Trevor Rabin
- Film yang berdasarkan pada buku non-fiksi
- Film yang disutradarai John Dahl
- Film yang berlatar tahun 1940-an
- Film yang berlatar di Filipina
- Film yang mengambil gambar di Filipina
- Film tentang pendudukan Jepang di Filipina
- Sejarah militer Filipina pada Perang Dunia II
- Film Perang Pasifik
- Film perang
- Film Perang Dunia II yang berdasarkan pada kisah nyata
- Film tahanan Perang Dunia II