Lompat ke isi

Wikipedia:Gambar pilihan/Usulan/2023

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas

Ini adalah halaman usulan-usulan gambar pilihan pada tahun 2023. Pengusulan ini menggunakan sistem pemilihan yang sama dengan sistem pengusulan tahun 2012 yaitu:

  • Pemilihan dan penjadwalan digabung (selanjutnya hanya disebut sebagai "pemilihan" saja)
  • Pemilihan dibagi menjadi 23 periode pengusulan dan 23 periode pemilihan
    • Dijadwalkan dimulai 1 Juli 2022; berakhir 30 Juni 2023
  • Setiap periode pemilihan diadakan setelah setiap periode pengusulan berakhir
    • Periode pemilihan dimulai bersamaan dengan periode pengusulan selanjutnya
    • Sewaktu periode pengusulan, pengguna hanya diperbolehkan mengusulkan 1 gambar di setiap slot (dapat disertai alasan-alasan)
    • Sewaktu periode pemilihan, pengguna Wikipedia bahasa Indonesia diminta untuk memilih satu dari beberapa gambar yang diusulkan
      • Setiap pengguna hanya boleh memberikan 1 suara setuju untuk 1 gambar di setiap slot
      • Pengguna yang mengusulkan gambar dalam periode pengusulan diperbolehkan memberikan suara, tetapi tidak boleh memilih gambar sendiri.
  • Suatu gambar dinyatakan terpilih jika mendapat suara mayoritas.
    • Jika ada lebih dari 1 gambar yang dinyatakan terpilih mendapat hasil seri, maka suara yang terakhir diberi dicabut; dan jika masih seri, maka suara yang kedua terakhir dicabut; dan jika masih seri, maka suara yang ketiga terakhir dicabut; dan seterusnya, hingga hanya ada 1 gambar yang memiliki suara terbanyak.
  • Yang berhak mengusulkan dan memberi suara adalah pengguna terkonfirmasi otomatis (autoconfirmed)
  • Gambar yang sudah pernah menjadi gambar pilihan tidak boleh diusulkan lagi.
  • Gambar yang gagal terpilih menjadi gambar pilihan dilarang diusulkan kembali pada 4 periode selanjutnya.
  • Jumlah slot: 92 buah (Gambar pilihan diganti 4 hari sekali).


Periode

1
3
5
7
9
11
13
15
17
19
21
23

2
4
6
8
10
12
14
16
18
20
22

Periode 1

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-1
Periode pengusulan: 5 April 2022—19 April 2022
Periode pemilihan: 20 April 2022—4 Mei 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

2 2023

#2 (5 Januari 2023 s.d. 8 Januari 2023)

Kanguru abu-abu timur

Ibu dan bayi kanguru abu-abu timur di Brunkerville, New South Wales, Australia. Kanguru abu-abu timur adalah spesies kanguru terbesar di dunia yang masih hidup setelah kanguru merah, dengan berat tubuh 17–66 kilogram dan tinggi sekitar 2 meter.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 6 April 2022 17.14 (UTC)[balas]
Jendela Gereja Blenduk

Pemandangan jendela yang bernoda dari Gereja Blenduk di Semarang


3 2023

#3 (9 Januari 2023 s.d. 12 Januari 2023)

Petir

Petir menyambar sebuah menara radio. Petir terjadi karena ada perbedaan potensial antara awan dan bumi atau dengan awan lainnya. Jika perbedaan potensial antara awan dan bumi cukup besar, terjadi pembuangan elektron dari awan ke bumi atau sebaliknya untuk mencapai kesetimbangan.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 6 April 2022 17.14 (UTC)[balas]
Owa Jawa

Foto Owa Jawa yang merupakan spesies primata endemik Indonesia


4 2023

#4 (13 Januari 2023 s.d. 16 Januari 2023)

Koin Emas Argentina

Koin emas dari Argentina tahun 1828. Koin ini bernilai 8 escudo
Suara
Pengeboran minyak

Anjungan lepas pantai di perairan Brasil yang dibangun untuk mengebor minyak. Rig pengeboran digunakan untuk menganalisis sifat geologis reservoir atau membuat lubang yang digunakan untuk mengambil cadangan minyak bumi atau gas alam dari reservoir tersebut.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 6 April 2022 17.14 (UTC)[balas]
Mata Uang 5.000.

Mata uang Rupiah dengan nilai Rp5.000,00 yang dilihat dari tampak depan dan tampak belakang.

Periode 2

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-2
Periode pengusulan: 20 April 2022—4 Mei 2022
Periode pemilihan: 5 Mei 2022—19 Mei 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

5 2023

#5 (17 Januari 2023 s.d. 20 Januari 2023)


6 2023

#6 (21 Januari 2023 s.d. 24 Januari 2023)


7 2023

#7 (25 Januari 2023 s.d. 28 Januari 2023)


8 2023

#8 (29 Januari 2023 s.d. 1 Februari 2023)

Penerbang Wanita

Pilot dan kru wanita bersama dengan tokoh Internet Josh Cahill sedang berpose di hadapan pesawat Kam Air di Bandar Udara Internasional Herat, Afganistan, pada 30 Maret 2021. Penerbangan ini merupakan penerbangan pertama di Afganistan yang seluruh krunya adalah seorang wanita.

Periode 3

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-3
Periode pengusulan: 5 Mei 2022—19 Mei 2022
Periode pemilihan: 20 Mei 2022—3 Juni 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

9 2023

#9 (2 Februari 2023 s.d. 5 Februari 2023)

Sungai Desna

Sungai Desna adalah sebuah sungai yang terletak di Rusia dan Ukraina dengan panjang 1.130 km (702 mi)
Suara


10 2023

#10 (6 Februari 2023 s.d. 9 Februari 2023)



11 2023

#11 (10 Februari 2023 s.d. 13 Februari 2023)

Lies Noor

Foto dari Lies Noor yang merupakan aktor lawas Indonesia
Suara



12 2023

#12 (14 Februari 2023 s.d. 17 Februari 2023)

Astronaut Afrika Amerika

Ronald McNair (kiri), Guion Bluford (tengah), dan Frederick D. Gregory (kanan), tiga astronaut Afrika-Amerika pertama yang terbang ke luar angkasa.


Periode 4

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-4
Periode pengusulan: 20 Mei 2022—3 Juni 2022
Periode pemilihan: 4 Juni 2022—18 Juni 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

13 2023

#13 (18 Februari 2023 s.d. 21 Februari 2023)

Balai Kota Calais

Balai Kota Calais yang terletak di Kota Calais, Prancis utara. Balai kota ini selesai dibangun pada tahun 1925, dan menara loncengnya merupakan bagian dari Situs Warisan Dunia UNESCO.


14 2023

#14 (22 Februari 2023 s.d. 25 Februari 2023)

Euphaea variegata

Capung beludru sunda (Euphaea variegata) merupakan capung dari famili Euphaeidae. Capung jantan dan betina dari jenis ini memiliki warna yang berbeda. Pada capung jantan, hampir seluruh tubuhnya berwarna hitam dengan sayap pada bagian luar berwarna ungu metalik. Sedangkan pada betina, hampir keseluruhan tubuhnya berwarna putih dengan sayap transparan.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Mei 2022 04.32 (UTC)[balas]
Rumah Adat Baduy

Serangkaian rumah adat Sulah Nyanda yang merupakan rumah adat suku Baduy. Rumah adat ini dibuat dengan cara gotong royong menggunakan bahan baku yang berasal dari alam. Bahan seperti kayu digunakan untuk membangun pondasi, sedangkan pada bagian dasar pondasi menggunakan batu kali atau umpak sebagai landasannya.


15 2023

#15 (26 Februari 2023 s.d. 1 Maret 2023)

Membantu teman sejawat

Seorang tenaga medis sedang membantu rekannya memakaikan plastik pembungkus sepatu agar mereka tidak terpapar SARS-CoV-2 yang menyebabkan Covid-19. Hingga Mei 2022, Indonesia telah melaporkan lebih dari 6.052.000 kasus positif dan menempati peringkat pertama terbanyak di Asia Tenggara.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Mei 2022 04.32 (UTC)[balas]


16 2023

#16 (2 Maret 2023 s.d. 5 Maret 2023)

Laba-laba peloncat

Laba-laba peloncat (Salticidae) memiliki lebih dari 5.000 spesies dan menjadikan Salticidae sebagai famili laba-laba terbesar. Sebagian besar spesies ini mampu meloncat sangat lincah, terutama ketika berburu, atau kadang-kadang sebagai respons terhadap ancaman mendadak.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Mei 2022 04.32 (UTC)[balas]
Bunglon Surai

Tampak dekat bunglon surai. Bunglon ini biasanya ditemukan di semak-semak dan pepohonan di pinggiran hutan, kebun, atau pekarangan. Kadal ini sering ditemui terjatuh dari pohon ketika mengejar mangsanya, yang dengan segera berlari menuju pohon terdekat. Kadal ini menyukai beragam serangga sebagai makanannya, di antaranya kupu-kupu, ngengat, capung, nyamuk, lalat, dan laron. Bunglon ini menangkap mangsanya dengan cara berdiam diri di antara dedaunan ranting.

Periode 5

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-5
Periode pengusulan: 4 Juni 2022—18 Juni 2022
Periode pemilihan: 19 Juni 2022—3 Juli 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

17 2023

#17 (6 Maret 2023 s.d. 9 Maret 2023)

San Francisco Ferry Building

San Francisco Ferry Building pada malam hari. Gedung ini dibangun pada tahun 1898 dan merupakan tempat bagi kapal feri berlabuh di Teluk San Francisco. Di atas gedung ini, terdapat menara jam setinggi 75 meter yang dapat dilihat dari Market Street, jalan raya utama San Francisco.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 7 Juni 2022 06.44 (UTC)[balas]
Tembakan senapan

Seorang tentara pengawal menembakkan senapannya di Benteng Halifax, peninggalan sejarah di Nova Scotia, Kanada


18 2023

#18 (10 Maret 2023 s.d. 13 Maret 2023)

Saluran listrik udara

Saluran listrik udara di Jerman. Infrastruktur ini digunakan dalam menghantarkan dan mendistribusikan tenaga listrik ke tempat yang jauh. Saluran listrik udara merupakan metode paling efisien untuk mentransmisikan listrik dalam jumlah yang besar.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 7 Juni 2022 06.44 (UTC)[balas]


19 2023

#19 (14 Maret 2023 s.d. 17 Maret 2023)

Stasiun metro

Seseorang melihat peta kota, dekat pintu masuk stasiun angkutan métro di Paris, Prancis.
Suara


20 2023

#20 (18 Maret 2023 s.d. 21 Maret 2023)

Teleskop radio

Teleskop radio berukuran 26 meter di Observatorium Radio Mount Pleasant. Teleskop radio tersebut pernah digunakan untuk melacak satelit dan dalam misi luar angkasa berawak milik NASA.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 7 Juni 2022 06.44 (UTC)[balas]
Pemanen Rumput Laut

Para wanita di Desa Jambiani di Pulau Unguja (Zanzibar), Tanzania, tengah memanen rumput laut hasil budi daya
Suara

Periode 6

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-6
Periode pengusulan: 19 Juni 2022—3 Juli 2022
Periode pemilihan: 4 Juli 2022—18 Juli 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

21 2023

#21 (22 Maret 2023 s.d. 25 Maret 2023)

Pulau Sangihe

Citra warna semu Pulau Sangihe yang dipotret oleh satelit Terra pada 4 Desember 2020. Area kehijauan yang tampak pada bagian utara pulau merupakan kawah Gunung Awu, gunung berapi aktif dengan puncak setinggi 1.320 meter di atas permukaan laut.


22 2023

#22 (26 Maret 2023 s.d. 29 Maret 2023)

Lahan basah di Bangladesh

Tanguar haor adalah ekosistem lahan basah yang penting di Bangladesh. Luasnya yang mencakup 46 desa di dalamnya adalah sekitar 100 kilometer persegi. Tanguar haor menjadi sumber mata pencaharian bagi lebih dari 40.000 orang.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 3 Juli 2022 15.49 (UTC)[balas]


23 2023

#23 (30 Maret 2023 s.d. 2 April 2023)

Sinyal semafor

Sebuah sinyal semafor yang mengatur perjalanan kereta api di Britania Raya
Suara


24 2023

#24 (3 April 2023 s.d. 6 April 2023)

Periode 7

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-7
Periode pengusulan: 4 Juli 2022—18 Juli 2022
Periode pemilihan: 19 Juli 2022—2 Agustus 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

25 2023

#25 (7 April 2023 s.d. 10 April 2023)

Pantai Rushikonda

Pemandangan udara Pantai Rushikonda dari ketinggian 100 meter. Pantai ini berlokasi di Teluk Benggala, negara bagian India Andhra Pradesh.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 9 Juli 2022 18.28 (UTC)[balas]


26 2023

#26 (11 April 2023 s.d. 14 April 2023)

Stasiun Kings Cross

Foto panorama dari peron Stasiun Kereta Api King's Cross. Stasiun ini merupakan salah satu titik penting dalam budaya populer, seperti dalam cerita novel anak-anak The Secret of Platform 13 dan Harry Potter.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 9 Juli 2022 18.28 (UTC)[balas]


27 2023

#27 (15 April 2023 s.d. 18 April 2023)


28 2023

#28 (19 April 2023 s.d. 22 April 2023)

Periode 8

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-8
Periode pengusulan: 19 Juli 2022—2 Agustus 2022
Periode pemilihan: 3 Agustus 2022—17 Agustus 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

29 2023

#29 (23 April 2023 s.d. 26 April 2023)

Angsa salju

Angsa salju di Kawasan Margasatwa Nasional Cap Tourmente. Angsa salju berkembang biak di bagian utara pegunungan di Greenland, Kanada, Alaska, dan ujung timur laut Siberia. Mereka menghabiskan musim dingin di bagian Amerika Utara yang hangat, mulai dari barat daya British Columbia hingga sebagian Amerika Serikat hingga Meksiko.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 2 Agustus 2022 18.03 (UTC)[balas]


30 2023

#30 (27 April 2023 s.d. 30 April 2023)

Prajurit Bedouin Israel

Prajurit Bedouin IDF Rumat al-Heib (عرب الهيب) saat pawai militer di Tel Aviv pada bulan Juni 1949.
Gua laut

Gua laut di Cape Greco. Cape Greco merupakan sebuah tanjung di bagian tenggara pulau Siprus. Lokasi ini juga merupakan lokasi stasiun penyiaran radio oleh berbagai operator, seperti Radio Monte Carlo.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 2 Agustus 2022 18.03 (UTC)[balas]


31 2023

#31 (1 Mei 2023 s.d. 4 Mei 2023)


32 2023

#32 (5 Mei 2023 s.d. 8 Mei 2023)

Jaesil untuk Sejong yang Agung

Jaesil untuk Sejong yang Agung. Bangunan ini dibangun pada tahun 1469 tetapi dihancurkan di bawah pemerintahan Jepang. Kemudian, bangunan tersebut direkonstruksi pada tahun 1970. Terdapat beberapa fungsi: rumah penjaga makam, penyimpanan peralatan ritual, tempat upacara leluhur kerajaan.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 2 Agustus 2022 18.03 (UTC)[balas]

Periode 9

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-9
Periode pengusulan: 3 Agustus 2022—17 Agustus 2022
Periode pemilihan: 18 Agustus 2022—1 September 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

33 2023

#33 (9 Mei 2023 s.d. 12 Mei 2023)

Diskors: Gambar tidak memiliki resolusi minimal 2 megapiksel
Versi cyborg dari Hunter S. Thompson

Gambar yang menampilkan versi cyborg dari Hunter S. Thompson. Gambar ini dibuat oleh Craiyon (sebelumnya bernama DALL-E Mini) sebuah model kecerdasan buatan.
Suara

# Setuju Setuju Urang Depok 🏠 18 Agustus 2022 11.41 (UTC) Gambar sudah didiskualifikasi. ··· 🌸 Rachmat04 · 21 Agustus 2022 12.31 (UTC)[balas]

Antena stasiun bumi

Antena larik 2 dari stasiun bumi Fuchsstadt, Jerman. Antena ini terdiri atas satu antena berdiameter 32 meter, empat antena berdiameter 16,4 meter, dan beberapa antena lain yang berukuran lebih kecil. Stasiun bumi Fuchsstadt mengoperasikan sekitar 50 antena dan menjadi salah satu sistem komunikasi satelit terbesar di dunia, yang dioperasikan oleh Intelsat.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 14 Agustus 2022 13.10 (UTC)[balas]


34 2023

#34 (13 Mei 2023 s.d. 16 Mei 2023)

Teka-teki persegi yang hilang

Teka-teki persegi yang hilang, ilusi optik dalam kelas matematika yang membantu siswa cara memahami objek geometri. Pada segitiga bersudutkan siku-siku dengan ukuran 13×5, bangunan-bangunan dengan warna yang berbeda disusun sehingga membentuk segitiga dengan bentuk dan ukuran yang sama pula, tetapi meninggalkan lubang dengan ukuran 1×1.
Gelembung sabun

Gambar ambilan dekat permukaan gelembung sabun dengan pembesaran 250 kali. Gambar ini mengungkapkan "pulau-pulau lipid" sabun yang mengambang di atas lapisan air yang sangat tipis. Lapisan film tersebut tidak mengganggu cahaya sehingga dapat melewatinya.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 14 Agustus 2022 13.10 (UTC)[balas]
Diskors: Gambar tidak memiliki resolusi minimal 2 megapiksel
Kerusuhan Mei 1998

Sekelompok massa membakar barang-barang di sebuah jalan di Jakarta pada peristiwa Kerusuhan Mei 1998.
Suara


35 2023

#35 (17 Mei 2023 s.d. 20 Mei 2023)

Bagian barat dari gugusan bintang terbuka NGC 3324

Gas yang terdorong oleh radiasi ultraviolet intens dari pembentukan bintang-bintang baru di bagian barat gugus bintang terbuka NGC 3324, sekitar 7.600 tahun cahaya dari Bumi, di rasi bintang Carina. Diamati dari Teleskop Luar Angkasa James Webb, 12 Juli 2022, radiasi yang sangat kuat dari bintang-bintang baru ini "memahat" gas yang terdorong menyerupai tebing dan pegunungan di luar angkasa.
Kapal penangkap ikan

Sebuah kapal pukat yang sedang berlayar di pesisir Norwegia, dekat Bodø. Kapal pukat menurunkan pukat—jaring ikan yang ditekan ke dalam bawah laut atau tengah air pada kedalaman tertentu—ke air untuk menjaring ikan.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 14 Agustus 2022 13.10 (UTC)[balas]


36 2023

#36 (21 Mei 2023 s.d. 24 Mei 2023)

Cahaya kutub

Aurora australis yang terjadi di atas Laut Tasman dan dilihat dari Taman Nasional Southwest. Aurora australis merupakan aurora yang terjadi di bagian selatan Bumi; berbeda dengan aurora borealis yang terjadi di bagian utara Bumi.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 14 Agustus 2022 13.10 (UTC)[balas]
Diskors: Gambar tidak memiliki resolusi minimal 2 megapiksel
Soeharto berhenti

Presiden Soeharto menyampaikan pidato pengunduran dirinya sebagai Presiden Republik Indonesia di Istana Merdeka, Jakarta, 21 Mei 1998.
Suara

Periode 10

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-10
Periode pengusulan: 18 Agustus 2022—1 September 2022
Periode pemilihan: 2 September 2022—16 September 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

37 2023

#37 (25 Mei 2023 s.d. 28 Mei 2023)

Rumah tengah sawah

Sebuah rumah mungil di tengah sawah berlatar belakang langit mendung pada saat waktu emas selama musim hujan di Don Det, Si Phan Don, Laos.
Tampak atas dari Apple Park

Tampilan udara dari Apple Park, markas Apple Inc. yang beralamat di 1 Apple Park Way, kota Cupertino, California, Amerika Serikat. Bangunan ini diresmikan pada bulan April 2017 sebagai pengganti kantor lama Apple di 1 Infinite Loop. Bangunan ini berbentuk melingkar dengan gaya arsitektur Neo-futurisme dan didesain oleh arsitek Norman Foster. Bangunan empat lantai seluas 260.000 meter persegi ini kini ditempati oleh 200.000 karyawan Apple.


38 2023

#38 (29 Mei 2023 s.d. 1 Juni 2023)

[[:Berkas:|Hotel saat Senja]]
[[Berkas:|360x270px]]
Pemandangan Hotel Indonesia saat senja di Jakarta


39 2023

#39 (2 Juni 2023 s.d. 5 Juni 2023)

Dewi Isis

Pahatan seorang wanita, mungkin Dewi Isis saat sedang berkabung. Pahatan ini berasal dari abad ke-15 atau ke-14 SM
Ponta de São Lourenço

Pemandangan Ponta de São Lourenço, sebuah lokasi titik paling timur di Pulau Madeira, Portugal.
Suara

Komentar Komentar 2 Juni bertepatan dengan Hari Republik Italia


40 2023

#40 (6 Juni 2023 s.d. 9 Juni 2023)

Permadani Ardabil

Permadani Ardabil, sebuah permadani Persia yang bertahun 946 Hijriyah (sekitar tahun 1539–1540). Permadani ini kini disimpan di Museum Victoria dan Albert, London, Britania Raya.
Suara

Komentar Komentar 6 Juni bertepatan dengan Hari Nasional Swedia

  1. DennyRG (bicara) 5 September 2022 11.44 (UTC)[balas]

Periode 11

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-11
Periode pengusulan: 2 September 2022—16 September 2022
Periode pemilihan: 17 September 2022—1 Oktober 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

41 2023

#41 (10 Juni 2023 s.d. 13 Juni 2023)


42 2023

#42 (14 Juni 2023 s.d. 17 Juni 2023)


43 2023

#43 (18 Juni 2023 s.d. 21 Juni 2023)

Soekarno dan keluarga

Presiden Soekarno bersama istrinya Fatmawati beserta kelima anaknya masing-masing, Guntur, Megawati, Rachmawati, Sukmawati dan Guruh.


44 2023

#44 (22 Juni 2023 s.d. 25 Juni 2023)

Gunung Api Paniri dan Sungai San Pedro

Gunung Api Paniri dan Sungai San Pedro de Inacaliri, Antofagasta, Chile. Gunung Paniri memiliki ketinggian puncak pada 5.960 meter di atas permukaan laut serta merupakan sebuah gunung api jenis strato di Pegunungan Andes.

Periode 12

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-12
Periode pengusulan: 17 September 2022—1 Oktober 2022
Periode pemilihan: 2 Oktober 2022—16 Oktober 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

45 2023

#45 (26 Juni 2023 s.d. 29 Juni 2023)

Kasih sayang induk sapi terhadap anak sapi

Induk sapi holstein menunjukan kasih sayangnya terhadap anak yang baru saja ia lahirkan dengan cara menjilatinya



46 2023

#46 (30 Juni 2023 s.d. 3 Juli 2023)


47 2023

#47 (4 Juli 2023 s.d. 7 Juli 2023)



48 2023

#48 (8 Juli 2023 s.d. 11 Juli 2023)

Bocah main bola

Bocah-bocah remaja di Mesir sedang bermain sepak bola tanpa menggunakan alas kaki

Periode 13

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-13
Periode pengusulan: 2 Oktober 2022—16 Oktober 2022
Periode pemilihan: 17 Oktober 2022—31 Oktober 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

49 2023

#49 (12 Juli 2023 s.d. 15 Juli 2023)

Pulau Jeju

Foto satelit Pulau Jeju, sebuah pulau vulkanik di Korea Selatan yang berada di Selat Korea.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 9 Oktober 2022 16.57 (UTC)[balas]


50 2023

#50 (16 Juli 2023 s.d. 19 Juli 2023)

Taman Alam Nasional Synevyr

Taman Alam Nasional Synevyr adalah salah satu taman nasional di Ukraina yang terletak di Oblast Zakarpattia. Taman nasional ini ditetapkan pada tahun 1974 dan memiliki area seluas 40.400 hektare.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 9 Oktober 2022 16.57 (UTC)[balas]


51 2023

#51 (20 Juli 2023 s.d. 23 Juli 2023)

Balai Kota Lviv di malam hari

Ini adalah foto Balai Kota Lviv pada saat malam hari. Lviv adalah sebuah kota yang sekarang terletak di sebelah barat Ukraina.
Diusulkan oleh Fahri bicara📬 10 Oktober 2022 pukul 20:19 WIB (UTC+07) / 10 Oktober 2022 13.19 (UTC)[balas]


52 2023

#52 (24 Juli 2023 s.d. 27 Juli 2023)

Danau Minnewanka

Danau Minnewanka ("Air Para Arwah" dalam bahasa Nakoda) merupakan danau yang terletak di dalam kawasan Taman Nasional Banff, Alberta, Kanada. Danau ini memiliki lebar 21 kilometer dan kedalaman 142 meter dan menjadikannya danau terlebar kedua di taman pegunungan Canadian Rockies.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 9 Oktober 2022 16.57 (UTC)[balas]

Periode 14

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-14
Periode pengusulan: 17 Oktober 2022—31 Oktober 2022
Periode pemilihan: 1 November 2022—15 November 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

53 2023

#53 (28 Juli 2023 s.d. 31 Juli 2023)


54 2023

#54 (1 Agustus 2023 s.d. 4 Agustus 2023)

Lintasan waktu gerhana matahari total

Foto selang waktu gerhana matahari total pada tahun 2019 yang diambil di El Molle, Chili. Pengambilan gambar ini dilakukan pada interval 5 menit dengan menggunakan Canon 5D Mk III dan lensa Canon 24-70 mm.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 17 Oktober 2022 06.54 (UTC)[balas]


55 2023

#55 (5 Agustus 2023 s.d. 8 Agustus 2023)

Parhelion di Svalbard

Fenomena matahari semu di Svalbard, Norwegia, pada pagi hari. Parhelion dihasilkan oleh kristal-kristal es kecil dengan bentuk tertentu yang mengarah ke arah yang sama di angkasa. Kondisi hari yang sangat tenang dan cerah adalah waktu yang tepat untuk menyaksikannya.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 17 Oktober 2022 06.54 (UTC)[balas]


56 2023

#56 (9 Agustus 2023 s.d. 12 Agustus 2023)

Laba-laba peloncat

Laba-laba peloncat (Salticidae) memiliki lebih dari 5.000 spesies dan menjadikan Salticidae sebagai famili laba-laba terbesar. Sebagian besar spesies ini mampu meloncat sangat lincah, terutama ketika berburu, atau kadang-kadang sebagai respons terhadap ancaman mendadak.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 17 Oktober 2022 06.54 (UTC)[balas]

Periode 15

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-15
Periode pengusulan: 1 November 2022—15 November 2022
Periode pemilihan: 16 November 2022—30 November 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

57 2023

#57 (13 Agustus 2023 s.d. 16 Agustus 2023)

Festival balon udara

Festival balon udara di León, Guanajuato, Meksiko. Di dalam festival tersebut, terdapat sebuah balon udara yang didesain menyerupai karakter kartun SpongeBob SquarePants.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 4 November 2022 02.36 (UTC)[balas]


58 2023

#58 (17 Agustus 2023 s.d. 20 Agustus 2023)


59 2023

#59 (21 Agustus 2023 s.d. 24 Agustus 2023)


60 2023

#60 (25 Agustus 2023 s.d. 28 Agustus 2023)

Kolam renang dari udara

Pemandangan udara kolam renang luar ruangan di Streitberg di Bavaria, Jerman. Kolam renang luar ruangan ini terletak di kaki Kastil Neideck. Kolam renang ini dibangun untuk keluarga Streitberg pada tahun 1931. Hingga saat ini, bentuk kolam tersebut dari tahun 1930-an masih dipertahankan.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 4 November 2022 02.36 (UTC)[balas]

Periode 16

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-16
Periode pengusulan: 16 November 2022—30 November 2022
Periode pemilihan: 1 Desember 2022—15 Desember 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

61 2023

#61 (29 Agustus 2023 s.d. 1 September 2023)

Pertempuran Scheveningen

Lukisan yang menampilkan pertempuran laut di Ter Heijde pada 10 Agustus 1653 saat Perang Inggris-Belanda Pertama. Di tengah-tengah Brederode, kapal Belanda Maarten Tromp sedang bertempur dengan kapal Inggris Resolution di bawah komando laksamana Monk.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 17 November 2022 22.50 (UTC)[balas]


62 2023

#62 (2 September 2023 s.d. 5 September 2023)


63 2023

#63 (6 September 2023 s.d. 9 September 2023)

Jam tangan otomatis

Jam tangan yang berputar sendiri (otomatis) dengan bagian belakang transparan. Jam tangan mekanis ini menggunakan gerakan alami pemakainya untuk memberikan energi dalam memutar mesin utama.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 17 November 2022 22.50 (UTC)[balas]


64 2023

#64 (10 September 2023 s.d. 13 September 2023)

Bianglala dan komidi putar

Bianglala yang diterangi dengan lampu penerang, perosotan, dan komidi putar pada malam hari di pasar malam di depan Sungai Mekong, Sithane Road, Vientiane, Laos.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 17 November 2022 22.50 (UTC)[balas]

Periode 17

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-17
Periode pengusulan: 1 Desember 2022—15 Desember 2022
Periode pemilihan: 16 Desember 2022—30 Desember 2022
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

65 2023

#65 (14 September 2023 s.d. 17 September 2023)

Pesawat ulang-alik Atlantis di atas Laut Mediterania

Pesawat ulang-alik Atlantis yang terlihat dalam gambar ini difoto oleh kru Ekspedisi 21 di Stasiun Antariksa Internasional sesaat setelah pesawat dan stasiun mulai melakukan pemisahan pascapelepasan di atas Laut Mediterania.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Desember 2022 10.52 (UTC)[balas]
Xbox

Xbox, konsol permainan generasi keenam yang dibuat oleh Microsoft. Konsol ini dirilis pada tahun 2001.


66 2023

#66 (18 September 2023 s.d. 21 September 2023)

Paprika di dalam air

Paprika merah dan kuning di dalam air. Paprika merupakan tumbuhan penghasil buah manis dan sedikit pedas dan berasal dari suku terong-terongan. Buahnya yang berwarna hijau, kuning, merah, atau ungu sering digunakan sebagai campuran salad.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Desember 2022 10.52 (UTC)[balas]
Segitiga Sierpiński

Segitiga Sierpiński, segitiga sama sisi yang memiliki bangun geometri yang mirip dengan diri sendiri. Dengan kata lain, segitiga ini memiliki sifat bahwa segitiga sama sisi membagi segitiga sama sisi yang lebih kecil. Proses pembagian segitiga ini dilakukan secara berulang.


67 2023

#67 (22 September 2023 s.d. 25 September 2023)

Krishna's Butterball

Krishna's Butterball di Tamil Nadu, India. Krishna's Butterball adalah batu granit raksasa yang berdiri sedemikian rupa dengan seimbang dan bertumpu pada sebuah lereng yang kecil. Batu besar ini memiliki tinggi sekitar enam meter, lebar lima meter, dan beratnya sekitar 250 ton.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Desember 2022 10.52 (UTC)[balas]


68 2023

#68 (26 September 2023 s.d. 29 September 2023)

Apartemen di Helsinki, Finlandia

Gedung apartemen Helsingin Newton dan Helsingin Edison di Kalasatama, Sörnäinen, Helsinki, Finlandia, pada tahun 2022. Foto ini diambil dengan menggunakan teknik fotografi pencahayaan lama untuk menghasilkan jejak cahaya dari mobil yang melintas.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Desember 2022 10.52 (UTC)[balas]

Periode 18

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-18
Periode pengusulan: 16 Desember 2022—30 Desember 2022
Periode pemilihan: 31 Desember 2022—14 Januari 2023
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

69 2023

#69 (30 September 2023 s.d. 3 Oktober 2023)


70 2023

#70 (4 Oktober 2023 s.d. 7 Oktober 2023)


71 2023

#71 (8 Oktober 2023 s.d. 11 Oktober 2023)

"Houseboat"

"Houseboat", kafe pantai Hotel Astoria, di Johannes-Brahms-Promenade No. 10. Desain arsitekturnya dilakukan oleh Sigmund Schiffler pada tahun 1928. Bangunan ini berada di wilayah Karintia, Austria.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 30 Desember 2022 05.48 (UTC)[balas]


72 2023

#72 (12 Oktober 2023 s.d. 15 Oktober 2023)


Observatorium Teide

Teleskop optik di Observatorium Teide, sebuah observatorium astronomi di Gunung Teide berketinggian 2.390 meter, yang terletak di Tenerife, Spanyol.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 30 Desember 2022 05.48 (UTC)[balas]


Periode 19

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-19
Periode pengusulan: 31 Desember 2022—14 Januari 2023
Periode pemilihan: 15 Januari 2023—29 Januari 2023
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

73 2023

#73 (16 Oktober 2023 s.d. 19 Oktober 2023)

Pemakan kepiting

Kerumunan monyet kra atau kera pemakan kepiting (Macaca fascicularis) di Pura Luhur Uluwatu, Bali. Terlepas dari namanya, kera pemakan kepiting biasanya tidak memangsa kepiting, tetapi termasuk omnivora oportunis yang memakan berbagai macam hewan dan tumbuhan. Buah dan biji-bijian merupakan sebagian besar makanannya, dan mereka juga memakan daun, bunga, akar, dan kulit kayu.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 2 Januari 2023 03.31 (UTC)[balas]


74 2023

#74 (20 Oktober 2023 s.d. 23 Oktober 2023)

Arsitektur Bose

Arsitektur simetris khas warisan keluarga Bose di Serampore, Hooghly, yang ditunjukkan oleh kombinasi indah jendela berwarna biru dan hijau.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 2 Januari 2023 03.31 (UTC)[balas]


75 2023

#75 (24 Oktober 2023 s.d. 27 Oktober 2023)

Pemeriksaan fasilitas pembangkit listrik tenaga nuklir

Para pakar International Atomic Energy Agency (IAEA) meninggalkan Unit 4 Pembangkit Listrik Tenaga Nuklir Fukushima Daiichi TEPCO pada tanggal 17 April 2013 sebagai bagian dari misi peninjauan rencana Jepang untuk menghentikan fasilitas tersebut.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 2 Januari 2023 03.31 (UTC)[balas]


76 2023

#76 (28 Oktober 2023 s.d. 31 Oktober 2023)

Periode 20

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-20
Periode pengusulan: 15 Januari 2023—29 Januari 2023
Periode pemilihan: 30 Januari 2023—13 Februari 2023
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

77 2023

#77 (1 November 2023 s.d. 4 November 2023)

Rambutan

Rambutan utuh dan terbuka dengan bijinya. Buah ini berasal dari pohon tropis berukuran sedang dari keluarga Sapindaceae dan berasal dari Asia Tenggara. Nama "rambutan" berasal dari kata bahasa Melayu "rambut" yang mengacu pada bagian buahnya yang berbulu, ditambah dengan akhiran -an yang membentuk kata benda.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Januari 2023 05.03 (UTC)[balas]
Toko Buah Glodok

Pemandangan toko buah yang berlokasi di Glodok yang menjajakan beragam jenis buah tropis dan baju-baju budaya tionghoa di belakangnya.


78 2023

#78 (5 November 2023 s.d. 8 November 2023)

Rubah merah

Seekor rubah merah (Vulpes vulpes) di Taman Nasional Gran Paradiso. Rubah merah memiliki sejarah panjang dalam hubungannya dengan manusia dan muncul dalam cerita rakyat dan mitologi manusia. Karena penyebarannya yang luas dan populasinya yang besar, rubah merah adalah salah satu hewan berbulu yang paling penting yang diburu untuk dijadikan bahan perdagangan bulu.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Januari 2023 05.03 (UTC)[balas]



79 2023

#79 (9 November 2023 s.d. 12 November 2023)

Banjir di Laos

Sebuah bangunan dan batang pohon yang terendam air berlumpur di Sungai Mekong di Si Phan Don, Laos, pada September 2019.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Januari 2023 05.03 (UTC)[balas]


80 2023

#80 (13 November 2023 s.d. 16 November 2023)

Pagi hari

Pagi hari musim dingin yang diselimuti kabut di Bangladesh. Bangladesh merupakan salah satu negara yang paling mudah terkena dampak perubahan iklim. Selama satu dekade, sebanyak 508 siklon telah mempengaruhi wilayah Teluk Benggala, 17 persen di antaranya diketahui telah menyebabkan banjir di Bangladesh. Menurut perkiraan, pada tahun 2050, kenaikan permukaan air laut setinggi 3 meter akan menggenangi sekitar 20 persen wilayah daratan dan membuat lebih dari 30 juta orang kehilangan tempat tinggal.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 22 Januari 2023 05.03 (UTC)[balas]
Tambal ban bajaj

Seorang tambal ban sedang memperbaiki ban dari sebuah bajaj. Bajaj merupakan transportasi umum beroda tiga yang sudah jarang terlihat beroperasi

Periode 21

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-21
Periode pengusulan: 30 Januari 2023—13 Februari 2023
Periode pemilihan: 14 Februari 2023—28 Februari 2023
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

81 2023

#81 (17 November 2023 s.d. 20 November 2023)

Pemandangan La Condamine di lihat dari La Turbie

La Condamine adalah bagian administrasi Monako. La Condamine sudah ada sejak Abad Pertengahan dan merupakan wilayah tertua kedua di Monako Setelah Monaco Ville. La Condamine terletak diantara Monaco Ville dan Monte Carlo. La Condamine disebut juga sebagai jantungnya Monako.
Suara
  1. 🌹VρυιρV  ✉  15 Februari 2023 04.27 (UTC) Duplikat. Suara hanya diperbolehkan pada salah satu gambar dalam satu periode. ··· 🌸 Rachmat04 · 15 Februari 2023 16.15 (UTC)[balas]
  2. Setuju Setuju Irkham (kirim pesan) 18 Februari 2023 02.43 (UTC)[balas]
  3. Setuju Setuju 𝔄𝔢𝔰𝔱𝔥𝔢𝔱𝔦𝔠 𝔬𝔣 𝔪𝔢 (bicara) 18 Februari 2023 13.49 (UTC)[balas]
Mikrokristal asam askorbat

Mikrokristal asam askorbat dalam cahaya terpolarisasi di bawah polaroid yang bersilangan. Mikrokristal ini memiliki anisotropi (pembiasan ganda). Mikrokristal ditumbuhkan di atas kaca dan difoto dengan menggunakan mikroskop cahaya dengan pembesaran sebesar 125 kali.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Februari 2023 14.58 (UTC)[balas]


82 2023

#82 (21 November 2023 s.d. 24 November 2023)

Masjid Nasional Baitul Mukarram

Bagian dalam Masjid Nasional Baitul Mukarram, Dhaka, Bangladesh. Masjid ini memiliki beberapa fitur arsitektur modern. Pada saat yang sama, ia mempertahankan prinsip-prinsip tradisional arsitektur Mughal yang untuk beberapa waktu dominan di subbenua India.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Februari 2023 14.58 (UTC)[balas]


83 2023

#83 (25 November 2023 s.d. 28 November 2023)

Letusan sisi Gunung Etna

Gunung Etna mengalami "flank eruption", yaitu meletus dari sisinya, bukan dari puncaknya, untuk pertama kalinya dalam satu dekade terakhir pada tanggal 24 Desember 2018. Aktivitas ini disertai dengan 130 gempa bumi yang terjadi selama tiga jam pada pagi hari. Gunung Etna merupakan gunung berapi paling aktif di Eropa dan telah mengalami aktivitas berkala sejak 2013.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Februari 2023 14.58 (UTC)[balas]


84 2023

#84 (29 November 2023 s.d. 2 Desember 2023)

Dimensi gambar di bawah resolusi yang disarankan. Tidak memenuhi syarat nominasi. ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Februari 2023 15.01 (UTC)[balas]
Ayam Kapas

Ayam Kapas adalah ayam yang memiliki penampilan unik dengan bulu halus lembut yang menutupi seluruh tubuhnya. Menurut catatan sejarah, ayam kapas berasal dari China yang dibiakkan dan diseleksi di masa kekaisaran Han sekitar tahun 200 SM. Saat ini, ayam kapas sudah cukup populer dan mempunyai banyak penggemar di Indonesia.
Suara
Ayam Kapas

Ayam Kapas adalah ayam yang memiliki penampilan unik dengan bulu halus lembut yang menutupi seluruh tubuhnya. Menurut catatan sejarah, ayam kapas berasal dari Tiongkok yang di biakan dan di seleksi di masa Dinasti Han sekitar tahun 200 SM. Saat ini, ayam kapas sudah cukup populer dan mempunyai banyak penggemar di Indonesia.
Permukiman Niy Kuno

Permukiman Niy Kuno di Ingushetia, Rusia. Arsitektur sejenis ini dikenal sebagai arsitektur menara Vainakh, sedangkan menara seperti ini lazim digunakan untuk tujuan militer dan sebagai tempat tinggal, serta banyak ditemukan di Ingushetia dan Chechnya.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 5 Februari 2023 14.58 (UTC)[balas]

Periode 22

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-22
Periode pengusulan: 14 Februari 2023—28 Februari 2023
Periode pemilihan: 1 Maret 2023—15 Maret 2023
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

85 2023

#85 (3 Desember 2023 s.d. 6 Desember 2023)

Sarang burung manyar

Sekelempok burung tempua bersarang pada dahan pohon kelapa di Sungkai, Padang, Sumatera Barat. Terlihat beberapa aktivitas burung tempua di luar sarangnya. Tempua merupakan satu dari empat jenis burung manyar yang hidup di Asia Tenggara, khususnya di Indonesia. Burung ini dikenal sebagai ahli penenun yang sangat lihai dalam membuat sarangnya sendiri. Sarang burung manyar berbentuk sangat unik dan merupakan salah satu sarang yang paling rumit. Sarangnya membentuk pepaya dengan lorong di ujung sebagai pintu. Beberapa sarang bahkan dilengkapi dengan "pintu tipuan" untuk mengelabui pemangsa. Burung manyar biasanya menenun sarangnya di pohon yang tinggi, seperti pohon kelapa. Pekerjaan menenun sarang dilakukan oleh manyar jantan untuk memikat si betina.
Desain perkotaan di Sunshine Coast

Desain perkotaan di Sunshine Coast, Queensland. Desain perkotaan adalah sebuah metode pendekatan terhadap desain bangunan dan ruang-ruang yang ada di dalamnya, serta menitikberatkan pada proses dan hasil desain yang spesifik.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 19 Februari 2023 03.55 (UTC)[balas]


86 2023

#86 (7 Desember 2023 s.d. 10 Desember 2023)

Siluet di kebun anggur

Siluet seekor kerbau. Siluet merupakan citra seseorang, hewan, benda atau pemandangan yang direpresentasikan sebagai bentuk solid dari satu warna, biasanya hitam, dengan tepiannya yang senada dengan garis luar subjek. Bagian dalam siluet tidak memiliki tekstur. Siluet biasanya ditunjukkan pada latar belakang yang terang, yang biasanya berwarna putih atau tidak ada sama sekali.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 19 Februari 2023 03.55 (UTC)[balas]
Sungai Cimanuk

Foto panorama dari Sungai Cimanuk. Sungai Cimanuk merupakan sungai yang mengalir di Jawa Barat


87 2023

#87 (11 Desember 2023 s.d. 14 Desember 2023)

Danau Moraine

Pemandangan matahari terbit di sekitar Danau Moraine pada saat pertengahan musim panas. Danau Moraine adalah sebuah danau gunung glasial yang berada di kawasan Taman Nasional Banff, Kanada. Air di danau ini berasal dari lelehan gletser, sehingga ketinggian air maksimumnya ada pada pertengahan hingga akhir bulan Juni. Ketika air di danau terisi penuh, pantulan warna rona biru yang khas dapat terlihat.
Camar paruh merah sedang bertengger di atas perahu

Burung camar paruh merah (Chroicocephalus novaehollandiae scopulinus), yang dulunya juga dikenal sebagai camar makarel, merupakan burung asli Selandia Baru. Mereka dapat ditemukan di seluruh bagian Selandia Baru termasuk di pulau-pulau terpencil seperti Kepulauan Chatham dan pulau-pulau sub-Antarktika.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 19 Februari 2023 03.55 (UTC)[balas]
Ayam Geprek

Ayam geprek merupakan jenis makanan ayam goreng tepung dengan tambahan sambal yang terbuat dari cabai dengan rasa yang pedas
Suara


88 2023

#88 (15 Desember 2023 s.d. 18 Desember 2023)

Berkano

Seorang anak perempuan dan ibunya sedang mendayung sebuah kano di Sungai Avon, Christchurch.
Diusulkan oleh ··· 🌸 Rachmat04 · 19 Februari 2023 03.55 (UTC)[balas]


Periode 23

Pemilihan dan pengusulan gambar pilihan periode ke-23
Periode pengusulan: 1 Maret 2023—15 Maret 2023
Periode pemilihan: 16 Maret 2023—30 Maret 2023
Periode pengusulan dan pemilihan telah berakhir

89 2023

#89 (19 Desember 2023 s.d. 22 Desember 2023)

Nasi Tutug Oncom

Nasi Tutug Oncom merupakan makanan khas Tasikmalaya yang terbuat dari nasi yang diaduk dengan oncom tumbuk sangrai, garang, goreng, atau bakar. Makanan ini umumnya disajikan langsung dalam keadaan hangat bersama dengan lauk pelengkap, sambal goang, dan lalapan. Perpaduan rasa asin, gurih, dan pulen sangat terasa saat nasi dikunyah di mulut.


90 2023

#90 (23 Desember 2023 s.d. 26 Desember 2023)

Orgel

Orgel di Gereja Biara Wilhering, Austria. Dibangun pada tahun 1884. Kotak organ bergaya Barok dibuat oleh Johann Ignaz Egedacher. Orgel merupakan sebuah alat musik kuno mirip seperti organ namun menggunakan pipa-pipa besi untuk menghasilkan bunyi-bunyi indah. Suara alat musik orgel cukup akrab di telinga umat Kristiani. Orgel juga merupakan alat musik yang paling rumit dimainkan.


91 2023

#91 (27 Desember 2023 s.d. 30 Desember 2023)

Kupu-kupu berkaki sikat

Kupu-kupu berkaki sikat atau disebut juga kupu-kupu berkaki empat merupakan salah satu kelompok kupu-kupu famili Nymphalidae ordo Lepidoptera yang dinamakan demikian karena kaki depannya yang mengecil secara khas dan seringkali berbulu menyerupai sikat. Nama alternatif serangga ini berasal dari fakta bahwa hanya ada empat dari enam kakinya yang dapat berfungsi atau digunakan berjalan, sedangkan dua kaki lainnya meringkuk.


92 2023

#92 (31 Desember 2023 s.d. 3 Januari 2024)

Area sabana di kaldera purba Gunung Bromo

Kawasan Gunung Bromo yang berada di Taman Nasional Bromo Tengger Semeru ini memiliki area yang cukup beragam, dari lautan pasir hingga area padang sabana yang menghijau ada di sini. Padang sabana Gunung Bromo berada di sisi belakang dari kaldera gunung. Area ini sebenarnya adalah area kaldera purba dari Gunung Bromo itu sendiri yang telah tertutup vegetasi seperti rumput dan tanaman perdu. Dari sini juga masih tampak megahnya dinding kaldera Gunung Bromo purba yang juga telah menghijau tertutup vegetasi.