Happy Go Jenny
Tampilan
Happy Go Jenny | |
---|---|
Genre | |
Pembuat | Monty Tiwa |
Skenario |
|
Cerita | Monty Tiwa |
Sutradara | Lakonde |
Pengarah kreatif | Raakhee Punjabi |
Pemeran | |
Penggubah lagu tema | Nadya Fatira |
Lagu pembuka | "Come Walk With Me" oleh Nadya Fatira |
Lagu penutup | "Come Walk With Me" oleh Nadya Fatira |
Musik | Andi Rianto |
Negara asal | Indonesia |
Bahasa asli | Bahasa Indonesia |
Jmlh. musim | 1 |
Jmlh. episode | 8 |
Produksi | |
Produser eksekutif |
|
Produser |
|
Sinematografi | Rikky L. Agusta |
Penyunting | Wahyu Adiyouyan |
Pengaturan kamera | Multi-kamera |
Durasi | 39—42 menit |
Rumah produksi |
|
Rilis asli | |
Jaringan | Vidio |
Rilis | 23 Oktober 27 November 2022 | –
Happy Go Jenny adalah serial televisi Indonesia produksi Amadeus Sinemagna dan MVP Entertainment yang ditayangkan perdana 23 Oktober 2022 di Vidio. Serial ini disutradarai oleh Lakonde dan dibintangi oleh Prilly Latuconsina, Jourdy Pranata, dan Gabriella Desta.[1][2] Episode baru serial ini tayang setiap Minggu.
Sinopsis
[sunting | sunting sumber]Sastra merupakan seorang pengangguran yang ingin menjadi penyiniar. Ia menemukan sebuah aplikasi ajaib dan bertemu dengan perempuan bernama Jenny. Jenny merupakan perempuan dengan tipe yang ia idamkan, sehingga tanpa berpikir panjang, Sastra mulai mencari cara untuk mendapatkan hati Jenny.
Pemeran
[sunting | sunting sumber]- Prilly Latuconsina sebagai Jenny
- Jourdy Pranata sebagai Sastra Wicaksono
- Gabriella Desta sebagai Nirina
- Abun Sungkar sebagai Opal
- Josephine Firmstone sebagai Cantika Mariska
- Dito Darmawan sebagai Bara Wicaksono
- Debo Andyos sebagai Roy Samba
- Widi Mulia Sunarya sebagai Soraya Wicaksono
- Joseph Kara sebagai Antono Wicaksono
- Sonia Alyssa sebagai Sonia
- Odan Uwawaw sebagai Ardi
- Dominique Sanda sebagai Melinda Samba
- Dicky Wahyudi sebagai Ayah Opal
- Shezy Idris sebagai Ibu Opal
- Gilbert Pattiruhu sebagai Pak Jimmy
- Ananda George sebagai Pemilik restoran
- Boy Atrianto sebagai Pak Bisma
Referensi
[sunting | sunting sumber]- ^ Maghfirahlayli (13 Oktober 2022). "Prilly Latuconsina Bintangi Happy Go Jenny Judul Vidio Original Series Terbaru". About Vidio. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-06-09. Diakses tanggal 14 Oktober 2022.
- ^ Fauziah, Rizki Eka (5 Oktober 2022). Rheisnayu Cyntara, ed. "Sinopsis Happy Go Jenny, Cerita Cinta Prilly Latuconsina". Kompas.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-12-08. Diakses tanggal 14 Oktober 2022.
Pranala luar
[sunting | sunting sumber]- Happy Go Jenny di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Happy Go Jenny di Vidio