Wikipedia:Gambar pilihan/Usulan/2023/Periode 8
Tampilan
29 2023
#29 (23 April 2023 s.d. 26 April 2023)
Leonhard Euler
Leonhard Euler, seorang matematikawan dan fisikawan pionir asal Swiss, yang memberikan banyak kontribusi di bidang matematika.
Leonhard Euler, seorang matematikawan dan fisikawan pionir asal Swiss, yang memberikan banyak kontribusi di bidang matematika.
Angsa salju
Angsa salju di Kawasan Margasatwa Nasional Cap Tourmente. Angsa salju berkembang biak di bagian utara pegunungan di Greenland, Kanada, Alaska, dan ujung timur laut Siberia. Mereka menghabiskan musim dingin di bagian Amerika Utara yang hangat, mulai dari barat daya British Columbia hingga sebagian Amerika Serikat hingga Meksiko.
Angsa salju di Kawasan Margasatwa Nasional Cap Tourmente. Angsa salju berkembang biak di bagian utara pegunungan di Greenland, Kanada, Alaska, dan ujung timur laut Siberia. Mereka menghabiskan musim dingin di bagian Amerika Utara yang hangat, mulai dari barat daya British Columbia hingga sebagian Amerika Serikat hingga Meksiko.
30 2023
#30 (27 April 2023 s.d. 30 April 2023)
Prajurit Bedouin Israel
Prajurit Bedouin IDF Rumat al-Heib (عرب الهيب) saat pawai militer di Tel Aviv pada bulan Juni 1949.
Prajurit Bedouin IDF Rumat al-Heib (عرب الهيب) saat pawai militer di Tel Aviv pada bulan Juni 1949.
Gua laut
Gua laut di Cape Greco. Cape Greco merupakan sebuah tanjung di bagian tenggara pulau Siprus. Lokasi ini juga merupakan lokasi stasiun penyiaran radio oleh berbagai operator, seperti Radio Monte Carlo.
Gua laut di Cape Greco. Cape Greco merupakan sebuah tanjung di bagian tenggara pulau Siprus. Lokasi ini juga merupakan lokasi stasiun penyiaran radio oleh berbagai operator, seperti Radio Monte Carlo.
31 2023
#31 (1 Mei 2023 s.d. 4 Mei 2023)
"Penjelajah waktu"
Seorang "penjelajah waktu" tampak dalam pembukaan ulang South Fork Bridge, Gold Bridge, British Columbia.
Seorang "penjelajah waktu" tampak dalam pembukaan ulang South Fork Bridge, Gold Bridge, British Columbia.
Bangkai kapal
Kapal kargo Edro III yang telah berkarat dan terbengkalai di dekat Pegeia, Paphos, Siprus.
Kapal kargo Edro III yang telah berkarat dan terbengkalai di dekat Pegeia, Paphos, Siprus.
Suara
- Setuju Fahri bicara📬 3 Agustus 2022 pukul 11:40 WIB (UTC+07) / 3 Agustus 2022 04.40 (UTC)
- SetujuCun Cun (bicara) 3 Agustus 2022 06.12 (UTC)
- Setuju Syariful Msth (bicara) 3 Agustus 2022 12.45 (UTC)
- Setuju JumadilM Diskusi 4 Agustus 2022 10.57 (UTC)
- Setuju Pinkie Hangout 6 Agustus 2022 03.48 (UTC)
- AnsyahF(bicara) 7 Agustus 2022 07.36 (UTC)
- Agus Damanik (bicara) 10 Agustus 2022 13.34 (UTC)
32 2023
#32 (5 Mei 2023 s.d. 8 Mei 2023)
Kereta api Pangrango
Kereta api Pangrango melintasi sebuah jembatan antara Stasiun Cigombong dan Maseng. Kereta api ini melayani perjalanan dari Bogor menuju Sukabumi.
Kereta api Pangrango melintasi sebuah jembatan antara Stasiun Cigombong dan Maseng. Kereta api ini melayani perjalanan dari Bogor menuju Sukabumi.
Jaesil untuk Sejong yang Agung
Jaesil untuk Sejong yang Agung. Bangunan ini dibangun pada tahun 1469 tetapi dihancurkan di bawah pemerintahan Jepang. Kemudian, bangunan tersebut direkonstruksi pada tahun 1970. Terdapat beberapa fungsi: rumah penjaga makam, penyimpanan peralatan ritual, tempat upacara leluhur kerajaan.
Jaesil untuk Sejong yang Agung. Bangunan ini dibangun pada tahun 1469 tetapi dihancurkan di bawah pemerintahan Jepang. Kemudian, bangunan tersebut direkonstruksi pada tahun 1970. Terdapat beberapa fungsi: rumah penjaga makam, penyimpanan peralatan ritual, tempat upacara leluhur kerajaan.