Lompat ke isi

Daftar pemenang dan nominasi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik (Oscar)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Negara asal pemenang dan nominasi Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik
  Memenangkan penghargaan tersebut
  Dinominasikan untuk penghargaan tersebut
  Amerika Serikat (tuan rumah kompetisi)

Penghargaan Akademi untuk Film Berbahasa Asing Terbaik diberikan secara tahunan oleh Academy of Motion Picture Arts and Sciences yang berbasis di Amerika Serikat kepada sebuah film durasi cerita yang dibuat di luar Amerika Serikat yang utamanya berisi dialog non-Inggris.[1]

Ketika acara Academy Awards pertama diadakan pada 16 Mei 1929 untuk memberikan penghargaan kepada film-film yang dirilis pada 1927–28, tidak ada kategori yang terpisah untuk film-film berbahasa asing. Antara 1947 dan 1955, Academy mempersembahkan Penghargaan Khusus/Kehormatan untuk film-film berbahasa asing terbaik yang dirilis di Amerika Serikat.[2] Namun, penghargaan tersebut tidak diberikan atas dasar reguler (penghargaan tidak diberikan pada 1953), dan tidak kompetitif karena tidak ada nominasi namun dimenangkan satu film per tahun. Pada Academy Awards 1956, sebuah Penghargaan Akademi Merit kompetitif, yang dikenal sebagai Penghargaan Film Berbahasa Asing Terbaik, dibuat untuk film-film yang tidak menggunakan bahasa Inggris, dan sejak itu diberikan secara tahunan.

Tidak seperti Academy Awards lainnya, Penghargaan Film Berbahasa Asing Terbaik tidak dipersembahkan kepada seorang individual secara khusus. Meskipun penghargaan tersebut diberikan kepada sutradara film tersebut,[1] namun dianggap sebagai sebuah penghargaan untuk negara yang diwakili secara keseluruhan. Selama bertahun-tahun, Penghargaan Berbahasa Asing Terbaik dan pendahulu-penahulunya kebanyakan diberikan kepada film-film Eropa: 67 penghargaan diberikan oleh Academy sejak 1947 untuk film-film berbahasa asing, lima puluh tujuh film merupakan film Eropa,[A] delapan film Asia,[B] lima film dari benua Amerika dan tiga film dari Afrika. Pembuat film Italia Federico Fellini menyutradarai empat film pemenang Penghargaan Akademi Film Berbahasa Asing Terbaik selama masa hidupnya, yang merupakan film paling banyak ketimbang sutradara lainnya. Jika Penghargaan Khusus dimasukkan, maka rekor Fellini dikalahkan oleh orang senegaranya Vittorio De Sica. Film epik Soviet War and Peace (1966–67), untuk bagiannya, merupakan film terpanjang yang memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Terbaik. Difilmkan dari 1962 sampai 1966, film tersebut berjalan selama lebih dari tujuh jam.[3]

Pemenang dan nominasi

[sunting | sunting sumber]

Dalam tabel berikut ini, tahun-tahunnya dirangkai sesuai dengan konvensi Academy, dan umumnya berdasarkan pada tahun perilisan film; acara-acara tersebut selalu diadakan setiap tahun. Film-film yang ditulis dengan huruf tebal dan berada di latar belakang berwarna biru tua menandakan bahwa film-film tersebut meraih Penghargaan Khusus/Kehormatan; sementara film-film yang ditulis dengan huruf tebal dan berada di latar belakang berwarna hukum menandakan bahwa film tersebut memenangkan Penghargaan Akademi Merit reguler. Film-film yang tidak diberi huruf tebal dan warna pada latar belakang menandakan bahwa film tersebut adalah nominasi. Sesuai dengan kronologi, tabelnya selalu memasukkan film yang menang pada bagian pertama dan kemudian empat nominasi lainnya. Kolom Negara yang mewakili menandai sebuah negara yang secara resmi mewakilkan film tersebut ke Academy, dan tidak selalu memandakan negara utama pembuatan film tersebut. Judul asli dari film-film tersebut juga disebutkan, serta nama-nama sutradaranya dan bahasa yang digunakan dalam track dialog, meskipun tidak ada di antara unsur-unsur tersebut yang secara resmi dimasukkan dalam nominasi tersebut. Jika terdapat lebih dari satu bahasa yang digunakan dalam sebuah film, bahasa yang paling banyak digunakan yang biasanya disebutkan pada bagian pertama; nama-nama dari bahasa lainnya ditulis dengan huruf yang dikecilkan dan ditempatkan ditempatkan di antara tanda kurung. Jika sebuah judul asli film menggunakan sebuah bahasa yang tidak menggunakan aksara Latin, film tersebut mula-mula ditransliterasikan dalam abjad Latin dan kemudian ditulis dalam penulisan aslinya. Film-film dari bekas wilayah dari Yugoslavia ditulis dalam abjad Latin dan Kiril karena fakta bahwa bahasa Serbia-Kroasia secara resmi menggunakan kedua abjad tersebut. Judul film Tionghoa diromanisasikan berdasarkan pada sistem pinyin, dan ditulis menggunakan karakter-karakter yang dipakai di negara yang diwakilinya, Tionghoa tradisional pada film-film yang diwakilkan oleh Hong Kong dan Taiwan, dan Tionghoa sederhana pada film-film yang diwakilkan oleh Republik Rakyat Tiongkok.

  Penghargaan Khusus/Kehormatan (1947–1955)
  Penghargaan Akademi Merit (1956–sekarang)
Tahun Judul film yang digunakan dalam nominasi Judul asli Negara yang mewakili Sutradara Bahasa
1947
(ke-20)
Shoe-Shine [C] Sciuscià Italia Italia Vittorio De Sica Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
1948
(ke-21)
Monsieur Vincent [D] Monsieur Vincent Prancis Prancis Maurice Cloche Prancis
1949
(ke-22)
The Bicycle Thief [E] Ladri di biciclette Italia Italia Vittorio De Sica Italia
1950
(ke-23)
The Walls of Malapaga [F] Prancis
Au-delà des grilles

Italia
Le mura di Malapaga
{kerjasama produksi}
Prancis Prancis
Italia Italia
René Clément Prancis
(beberapa bagian berbahasa Italia)
1951
(ke-24)
Rashomon [G] Rashômon
羅生門
Jepang Jepang Akira Kurosawa Jepang
1952
(ke-25)
Forbidden Games [H] Jeux interdits Prancis Prancis René Clément Prancis
1953
(ke-26)

(penghargaan tidak diberikan)

(penghargaan tidak diberikan)

(penghargaan tidak diberikan)

(penghargaan tidak diberikan)

(penghargaan tidak diberikan)
1954
(ke-27)
Gate of Hell [I] Jigokumon
地獄門
Jepang Jepang Teinosuke Kinugasa Jepang
1955
(ke-28)
Samurai, The Legend of Musashi [J] Miyamoto Musashi
宮本武蔵
Jepang Jepang Hiroshi Inagaki Jepang
1956
(ke-29)
La strada [K] La strada Italia Italia Federico Fellini Italia
The Captain of Köpenick [K] Der Hauptmann von Köpenick Jerman Barat Jerman (Barat) Helmut Käutner Jerman
Gervaise [K] Gervaise Prancis Prancis René Clément Prancis
Harp of Burma [K] Biruma no tategoto
ビルマの竪琴
Jepang Jepang Kon Ichikawa Jepang
Qivitoq [K] Qivitoq Denmark Denmark Erik Balling Denmark
(beberapa bagian berbahasa Greenland)
1957
(ke-30)
Nights of Cabiria Le notti di Cabiria Italia Italia Federico Fellini Italia
The Devil Strikes at Night Nachts, wenn der Teufel kam Jerman Barat Jerman (Barat) Robert Siodmak Jerman
Gates of Paris Porte des Lilas Prancis Prancis René Clair Prancis
Mother India Mother India Hindi: मदर इण्डिया India India Mehboob Khan Hindi
Nine Lives Ni liv Norwegia Norwegia Arne Skouen Norwegia
1958
(ke-31)
My Uncle Mon oncle Prancis Prancis Jacques Tati Prancis
Arms and the Man Helden Jerman Barat Jerman (Barat) Franz Peter Wirth Jerman
La Venganza La venganza Spanyol Spanyol Juan Antonio Bardem Spanyol
The Road a Year Long Italia
La strada lunga un anno

Serbia-Kroasia
Cesta duga godinu dana
Цеста дуга годину дана
Yugoslavia Yugoslavia Giuseppe De Santis Italia
The Usual Unidentified Thieves I soliti ignoti Italia Italia Mario Monicelli Italia
1959
(ke-32)
Black Orpheus Orfeu Negro Prancis Prancis Marcel Camus Portugis
The Bridge Die Brücke Jerman Barat Jerman (Barat) Bernhard Wicki Jerman
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
The Great War La grande guerra Italia Italia Mario Monicelli Italia
Paw Paw Denmark Denmark Astrid Henning-Jensen Denmark
The Village on the River Dorp aan de rivier Belanda Belanda Fons Rademakers Belanda
1960
(ke-33)
The Virgin Spring Jungfrukällan Swedia Swedia Ingmar Bergman Swedia
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
Kapò Kapò Italia Italia Gillo Pontecorvo Italia
La Vérité La Vérité Prancis Prancis Henri-Georges Clouzot Prancis
Macario Macario Meksiko Meksiko Roberto Gavaldón Spanyol
The Ninth Circle Deveti krug
Девети круг
Yugoslavia Yugoslavia France Štiglic Serbia-Kroasia
1961
(ke-34)
Through a Glass Darkly Såsom i en spegel Swedia Swedia Ingmar Bergman Swedia
Harry and the Butler Harry og kammertjeneren Denmark Denmark Bent Christensen Denmark
Immortal Love Eien no hito
永遠の人
Jepang Jepang Keisuke Kinoshita Jepang
The Important Man Ánimas Trujano (El hombre importante) Meksiko Meksiko Ismael Rodríguez Spanyol
Plácido Plácido Spanyol Spanyol Luis García Berlanga Spanyol
1962
(ke-35)
Sundays and Cybele Les Dimanches de Ville d'Avray Prancis Prancis Serge Bourguignon Prancis
Electra Ilektra
Ηλέκτρα
Yunani Yunani Michael Cacoyannis Yunani
The Four Days of Naples Le quattro giornate di Napoli Italia Italia Nanni Loy Italia
Keeper of Promises (The Given Word) O Pagador de Promessas Brasil Brasil Anselmo Duarte Portugis
Tlayucan Tlayucan Meksiko Meksiko Luis Alcoriza Spanyol
1963
(ke-36)
Italia Italia Federico Fellini Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Prancis & Jerman)
Knife in the Water Nóż w wodzie Polandia Polandia Roman Polanski Polandia
Los Tarantos Los Tarantos Spanyol Spanyol Francisco Rovira Beleta Spanyol
The Red Lanterns Ta Kokkina fanaria
Τα κόκκινα φανάρια
Yunani Yunani Vasilis Georgiadis Yunani
Twin Sisters of Kyoto Koto
古都
Jepang Jepang Noboru Nakamura Jepang
1964
(ke-37)
Yesterday, Today and Tomorrow Ieri, oggi, domani Italia Italia Vittorio De Sica Italia
Raven's End Kvarteret Korpen Swedia Swedia Bo Widerberg Swedia
Sallah Sallah Shabati
סאלח שבתי
Israel Israel Ephraim Kishon Ibrani
The Umbrellas of Cherbourg Les Parapluies de Cherbourg Prancis Prancis Jacques Demy Prancis
The Woman in the Dunes Suna no onna
砂の女
Jepang Jepang Hiroshi Teshigahara Jepang
1965
(ke-38)
The Shop on Main Street Obchod na korze Cekoslowakia Cekoslowakia {kerjasama penyutradaraan oleh}
Ján Kadár
Elmar Klos
Slowakia
(beberapa bagian berbahasa Yiddish)
Blood on the Land To Homa vaftike kokkino
Το χώμα βάφτηκε κόκκινο
Yunani Yunani Vasilis Georgiadis Yunani
Dear John Käre John Swedia Swedia Lars-Magnus Lindgren Swedia
Kwaidan Kaidan
怪談
Jepang Jepang Masaki Kobayashi Jepang
Marriage Italian Style Matrimonio all'italiana Italia Italia Vittorio De Sica Italia
1966
(ke-39)
A Man and a Woman Un homme et une femme Prancis Prancis Claude Lelouch Prancis
The Battle of Algiers Prancis
La Bataille d'Alger

Italia
La battaglia di Algeri
Italia Italia Gillo Pontecorvo Prancis & Arab
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Italia)
Loves of a Blonde Lásky jedné plavovlásky Cekoslowakia Cekoslowakia Miloš Forman Ceko
Pharaoh Faraon Polandia Polandia Jerzy Kawalerowicz Polandia
Three Tri
Три
Yugoslavia Yugoslavia Aleksandar Petrović Serbia-Kroasia
1967
(ke-40)
Closely Watched Trains Ostře sledované vlaky Cekoslowakia Cekoslowakia Jiří Menzel Ceko
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
El Amor Brujo El amor brujo Spanyol Spanyol Francisco Rovira Beleta Spanyol
I Even Met Happy Gypsies Skupljači perja
Скупљачи перја
Yugoslavia Yugoslavia Aleksandar Petrović Serbia-Kroasia
Live for Life Vivre pour vivre Prancis Prancis Claude Lelouch Prancis
Portrait of Chieko Chieko-sho
智恵子抄
Jepang Jepang Noboru Nakamura Jepang
1968
(ke-41)
War and Peace Voyna i mir
Война и мир
Uni Soviet Uni Soviet Sergei Bondarchuk Rusia
The Boys of Paul Street A Pál-utcai fiúk Hungaria Hungaria Zoltán Fábri Hungaria
The Firemen's Ball Hoří, má panenko Cekoslowakia Cekoslowakia Miloš Forman Ceko
The Girl with the Pistol La ragazza con la pistola Italia Italia Mario Monicelli Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Stolen Kisses Baisers volés Prancis Prancis François Truffaut Prancis
1969
(ke-42)
Z Z Aljazair Algeria Costa-Gavras Prancis
Ådalen '31 Ådalen 31 Swedia Swedia Bo Widerberg Swedia
The Battle of Neretva Bitka na Neretvi
Битка на Неретви
Yugoslavia Yugoslavia Veljko Bulajić Serbia-Kroasia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
The Brothers Karamazov Bratya Karamazovy
Братья Карамазовы
Uni Soviet Uni Soviet {kerjasama penyutradaraan oleh}
Kirill Lavrov
Ivan Pyryev
Mikhail Ulyanov
Rusia
My Night with Maud [L] Ma nuit chez Maud Prancis Prancis Eric Rohmer Prancis
1970
(ke-43)
Investigation of a Citizen Above Suspicion Indagine su un cittadino al di sopra di ogni sospetto Italia Italia Elio Petri Italia
First Love Erste Liebe Swiss Swiss Maximilian Schell Jerman
Hoa-Binh Hoa-Binh Prancis Prancis Raoul Coutard Prancis
Paix Sur Les Champs Paix sur les champs Belgia Belgia Jacques Boigelot Prancis
Tristana Tristana Spanyol Spanyol Luis Buñuel Spanyol
1971
(ke-44)
The Garden of the Finzi Continis Il giardino dei Finzi-Contini Italia Italia Vittorio De Sica Italia
Dodes'ka-Den Dodesukaden
どですかでん
Jepang Jepang Akira Kurosawa Jepang
The Emigrants Utvandrarna Swedia Swedia Jan Troell Swedia
The Policeman Ha-Shoter Azulai
השוטר אזולאי
Israel Israel Ephraim Kishon Ibrani
Tchaikovsky Chaykovskiy
Чайковский
Uni Soviet Uni Soviet Igor Talankin Rusia
1972
(ke-45)
The Discreet Charm of the Bourgeoisie Le Charme discret de la bourgeoisie Prancis Prancis Luis Buñuel Prancis
(beberapa bagian berbahasa Spanyol)
The Dawns Here Are Quiet A zori zdes tikhie
А зори здесь тихие
Uni Soviet Uni Soviet Stanislav Rostotsky Rusia
I Love You Rosa Ani Ohev Otach Rosa
אני אוהב אותך רוזה
Israel Israel Moshé Mizrahi Ibrani
My Dearest Señorita Mi querida señorita Spanyol Spanyol Jaime de Armiñán Spanyol
The New Land Nybyggarna Swedia Swedia Jan Troell Swedia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
1973
(ke-46)
Day for Night La Nuit américaine Prancis Prancis François Truffaut Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
The House on Chelouche Street Ha-Bayit Berechov Chelouche
הבית ברחוב שלוש
Israel Israel Moshé Mizrahi Ibrani
L'Invitation L'Invitation Swiss Swiss Claude Goretta Prancis
The Pedestrian Der Fußgänger Jerman Barat Jerman (Barat) Maximilian Schell Jerman
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Prancis)
Turkish Delight Turks Fruit Belanda Belanda Paul Verhoeven Belanda
1974
(ke-47)
Amarcord Amarcord Italia Italia Federico Fellini Italia
(beberapa bagian berbahasa Romagnolo)
Cats' Play Macskajáték Hungaria Hungaria Károly Makk Hungaria
The Deluge Potop Polandia Polandia Jerzy Hoffman Polandia
Lacombe, Lucien Lacombe Lucien Prancis Prancis Louis Malle Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Jerman)
The Truce La tregua Argentina Argentina Sergio Renán Spanyol
1975
(ke-48)
Dersu Uzala Dersu Uzala
Дерсу Узала
Uni Soviet Uni Soviet Akira Kurosawa Rusia
Letters from Marusia Actas de Marusia Meksiko Meksiko Miguel Littín Spanyol
The Promised Land Ziemia obiecana Polandia Polandia Andrzej Wajda Polandia
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
Sandakan No. 8 Sandakan hachibanshokan bohkyo
サンダカン八番娼館 望郷
Jepang Jepang Kei Kumai Jepang
(beberapa bagian berbahasa Melayu)
Scent of a Woman Profumo di donna Italia Italia Dino Risi Italia
1976
(ke-49)
Black and White in Color La Victoire en chantant [M] Pantai Gading Pantai Gading Jean-Jacques Annaud Prancis
Cousin, Cousine Cousin, cousine Prancis Prancis Jean-Charles Tacchella Prancis
Jacob the Liar Jakob der Lügner Jerman Timur Jerman (Timur) Frank Beyer Jerman
Nights and Days Noce i dnie Polandia Polandia Jerzy Antczak Polandia
Seven Beauties Pasqualino Settebellezze Italia Italia Lina Wertmüller Italia
1977
(ke-50)
Madame Rosa La Vie devant soi Prancis Prancis Moshé Mizrahi Prancis
Iphigenia Ifigeneia
Ιφιγένεια
Yunani Yunani Michael Cacoyannis Yunani
Operation Thunderbolt Mivtsa Yonatan
מבצע יונתן
Israel Israel Menahem Golan Ibrani
(beberapa bagian berbahasa Arab, Inggris & Jerman)
A Special Day Una giornata particolare Italia Italia Ettore Scola Italia
That Obscure Object of Desire Prancis
Cet obscur objet du désir

Spanyol
Ese oscuro objeto del deseo
Spanyol Spanyol Luis Buñuel Prancis
(beberapa bagian berbahasa Spanyol)
1978
(ke-51)
Get Out Your Handkerchiefs Préparez vos mouchoirs Prancis Prancis Bertrand Blier Prancis
The Glass Cell Die gläserne Zelle Jerman Barat Jerman (Barat) Hans W. Geißendörfer Jerman
Hungarians Magyarok Hungaria Hungaria Zoltán Fábri Hungaria
Viva Italia! I nuovi mostri Italia Italia {kerjasama penyutradaraan oleh}
Mario Monicelli
Dino Risi
Ettore Scola
Italia
White Bim Black Ear Belyy Bim - Chyornoe ukho
Белый Бим Чёрное ухо
Uni Soviet Uni Soviet Stanislav Rostotsky Rusia
1979
(ke-52)
The Tin Drum Die Blechtrommel Jerman Barat Jerman (Barat) Volker Schlöndorff Jerman
(beberapa bagian berbahasa Ibrani, Italia, Polandia & Rusia)
The Maids of Wilko Panny z Wilka Polandia Polandia Andrzej Wajda Polandia
Mama Turns a Hundred Mamá cumple cien años Spanyol Spanyol Carlos Saura Spanyol
A Simple Story Une histoire simple Prancis Prancis Claude Sautet Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
To Forget Venice Dimenticare Venezia Italia Italia Franco Brusati Italia
1980
(ke-53)
Moscow Does Not Believe in Tears Moskva slezam ne verit
Москва слезам не верит
Uni Soviet Uni Soviet Vladimir Menshov Rusia
Confidence Bizalom Hungaria Hungaria István Szabó Hungaria
Kagemusha (The Shadow Warrior) Kagemusha
影武者
Jepang Jepang Akira Kurosawa Jepang
The Last Metro Le Dernier Métro Prancis Prancis François Truffaut Prancis
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
The Nest El nido Spanyol Spanyol Jaime de Armiñán Spanyol
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
1981
(ke-54)
Mephisto Mephisto Hungaria Hungaria István Szabó Jerman
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Hungaria)
The Boat Is Full Das Boot ist voll Swiss Swiss Markus Imhoof Jerman
Man of Iron Człowiek z żelaza Polandia Polandia Andrzej Wajda Polandia
Muddy River Doro no kawa
泥の河
Jepang Jepang Kōhei Oguri Jepang
Three Brothers Tre fratelli Italia Italia Francesco Rosi Italia
1982
(ke-55)
Volver a Empezar ('To Begin Again') Volver a empezar Spanyol Spanyol José Luis Garci Spanyol
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Alsino and the Condor Alsino y el cóndor Nikaragua Nicaragua Miguel Littín Spanyol
Coup de Torchon ('Clean Slate') Coup de torchon Prancis Prancis Bertrand Tavernier Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
The Flight of the Eagle Ingenjör Andrées luftfärd Swedia Swedia Jan Troell Swedia
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Prancis)
Private Life Chastnaya zhizn
Частная жизнь
Uni Soviet Uni Soviet Yuli Raizman Rusia
1983
(ke-56)
Fanny and Alexander Fanny och Alexander Swedia Swedia Ingmar Bergman Swedia
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Jerman & Yiddish)
Carmen Carmen Spanyol Spanyol Carlos Saura Spanyol
Entre Nous Coup de foudre Prancis Prancis Diane Kurys Prancis
Job's Revolt Jób lázadása Hungaria Hungaria {kerjasama penyutradaraan oleh}
Imre Gyöngyössy
Barna Kabay
Hungaria
Le Bal Le Bal Aljazair Algeria Ettore Scola
(tanpa dialog)
1984
(ke-57)
Dangerous Moves La Diagonale du fou Swiss Swiss Richard Dembo Prancis
Beyond the Walls Me'Ahorei Hasoragim
מאחורי הסורגים
Israel Israel Uri Barbash Ibrani
(beberapa bagian berbahasa Arab)
Camila Camila Argentina Argentina María Luisa Bemberg Spanyol
Double Feature Sesión continua Spanyol Spanyol José Luis Garci Spanyol
Wartime Romance Voenno-polevoy roman
Военно-полевой роман
Uni Soviet Uni Soviet Pyotr Todorovsky Rusia
1985
(ke-58)
The Official Story La historia oficial Argentina Argentina Luis Puenzo Spanyol
Angry Harvest Bittere Ernte Jerman Barat Jerman (Barat) Agnieszka Holland Jerman
Colonel Redl Oberst Redl Hungaria Hungaria István Szabó Jerman
Three Men and a Cradle Trois Hommes et un couffin Prancis Prancis Coline Serreau Prancis
When Father Was Away on Business Otac na službenom putu
Отац на службеном путу
Yugoslavia Yugoslavia Emir Kusturica Serbia-Kroasia
1986
(ke-59)
The Assault De aanslag Belanda Belanda Fons Rademakers Belanda
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Jerman)
Betty Blue 37°2 le matin Prancis Prancis Jean-Jacques Beineix Prancis
The Decline of the American Empire Le Déclin de l'empire américain Kanada Kanada Denys Arcand Prancis
My Sweet Little Village Vesničko má středisková Cekoslowakia Cekoslowakia Jiří Menzel Ceko
'38' 38 – Auch das war Wien Austria Austria Wolfgang Glück Jerman
1987
(ke-60)
Babette's Feast Babettes gæstebud Denmark Denmark Gabriel Axel Denmark
(beberapa bagian berbahasa Prancis & Swedia)
Au Revoir Les Enfants (Goodbye, Children) Au revoir les enfants Prancis Prancis Louis Malle Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Jerman)
Course Completed Asignatura aprobada Spanyol Spanyol José Luis Garci Spanyol
The Family La famiglia Italia Italia Ettore Scola Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Pathfinder Sami
Ofelaš

Norwegia
Veiviseren
Norwegia Norwegia Nils Gaup Sami
1988
(ke-61)
Pelle the Conqueror Pelle Erobreren Denmark Denmark Bille August Denmark
(beberapa bagian berbahasa Skania & Swedia)
Hanussen Hanussen Hungaria Hungaria István Szabó Hungaria
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
The Music Teacher Le maître de musique Belgia Belgia Gérard Corbiau Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Jerman & Italia)
Salaam Bombay! Salaam Bombay!
सलाम बॉम्बे
India India Mira Nair Hindi
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Women on the Verge of a Nervous Breakdown Mujeres al borde de un ataque de nervios Spanyol Spanyol Pedro Almodóvar Spanyol
1989
(ke-62)
Cinema Paradiso Nuovo cinema Paradiso Italia Italia Giuseppe Tornatore Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Portugis)
Camille Claudel Camille Claudel Prancis Prancis Bruno Nuytten Prancis
Jesus of Montreal Jésus de Montréal Kanada Kanada Denys Arcand Prancis
Waltzing Regitze Dansen med Regitze Denmark Denmark Kaspar Rostrup Denmark
What Happened to Santiago Lo que le pasó a Santiago Puerto Riko Puerto Rico [N] Jacobo Morales Spanyol
1990
(ke-63)
Journey of Hope Reise der Hoffnung Swiss Swiss Xavier Koller Jerman
(beberapa bagian berbahasa Turki)
Cyrano de Bergerac Cyrano de Bergerac Prancis Prancis Jean-Paul Rappeneau Prancis
Ju Dou Jú Dòu
菊豆
Tiongkok Tiongkok {kerjasama penyutradaraan oleh}
Zhang Yimou
Yang Fengliang
Mandarin
The Nasty Girl Das schreckliche Mädchen Jerman Jerman Michael Verhoeven Jerman
Open Doors Porte aperte Italia Italia Gianni Amelio Italia
1991
(ke-64)
Mediterraneo Mediterraneo Italia Italia Gabriele Salvatores Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Yunani & Turki)
Children of Nature Börn náttúrunnar Islandia Islandia Friðrik Þór Friðriksson Islandia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
The Elementary School Obecná škola Cekoslowakia Cekoslowakia Jan Svěrák Ceko
The Ox Oxen Swedia Swedia Sven Nykvist Swedia
Raise the Red Lantern Dà Hóng Dēnglóng Gāogāo Guà
大紅燈籠高高掛
Hong Kong Hong Kong Zhang Yimou Mandarin
1992
(ke-65)
Indochine Indochine Prancis Prancis Régis Wargnier Prancis
(beberapa bagian berbahasa Vietnam)
Close to Eden Urga
Урга
Rusia Rusia Nikita Mikhalkov Rusia
(beberapa bagian berbahasa Mandarin & Mongolia)
Daens Daens Belgia Belgia Stijn Coninx Belanda
(beberapa bagian berbahasa Prancis, Latin & Spanyol)
A Place in the World Un lugar en el mundo Uruguay Uruguay[O] Adolfo Aristarain Spanyol
Schtonk! Schtonk! Jerman Jerman Helmut Dietl Jerman
1993
(ke-66)
Belle Époque Belle Époque Spanyol Spanyol Fernando Trueba Spanyol
Farewell My Concubine Bàwáng Bié Jī
霸王別姬
Hong Kong Hong Kong Chen Kaige Mandarin
Hedd Wyn Hedd Wyn Britania Raya Britania Raya Paul Turner Wales
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
The Scent of Green Papaya Mùi đu đủ xanh Vietnam Vietnam Trần Anh Hùng Vietnam
The Wedding Banquet Xǐyàn
喜宴
Republik Tiongkok Taiwan Ang Lee Mandarin
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
1994
(ke-67)
Burnt by the Sun Utomlyonnye solntsem
Утомлённые солнцем
Rusia Rusia Nikita Mikhalkov Rusia
(beberapa bagian berbahasa Prancis)
Before the Rain Pred dozhdot
Пред дождот
Makedonia Utara Makedonia Milčo Mančevski Makedonia
(beberapa bagian berbahasa Albania & Inggris)
Eat Drink Man Woman yǐn shí nán nǚ
飲食男女
Republik Tiongkok Taiwan Ang Lee Mandarin
Farinelli: Il Castrato Farinelli Belgia Belgia Gérard Corbiau Prancis
(beberapa bagian berbahasa Italia)
Strawberry and Chocolate Fresa y chocolate Kuba Kuba {kerjasama penyutradaraan oleh}
Tomás Gutiérrez Alea
Juan Carlos Tabío
Spanyol
1995
(ke-68)
Antonia's Line Antonia Belanda Belanda Marleen Gorris Belanda
All Things Fair Lust och fägring stor Swedia Swedia Bo Widerberg Swedia
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Portugis & Spanyol)
Dust of Life Poussières de vie Aljazair Algeria Rachid Bouchareb Prancis
O Quatrilho O Quatrilho Brasil Brasil Fábio Barreto Portugis
(beberapa bagian berbahasa Italia)
The Star Maker L'uomo delle stelle Italia Italia Giuseppe Tornatore Italia
1996
(ke-69)
Kolya Kolja Ceko Republik Ceko Jan Svěrák Ceko
(beberapa bagian berbahasa Rusia & Slowakia)
A Chef in Love Shekvarebuli kulinaris ataserti retsepti
შეყვარებული კულინარის 1001 რეცეპტი
Georgia Georgia Nana Dzhordzhadze Georgia
(beberapa bagian berbahasa Prancis & Rusia)
The Other Side of Sunday Søndagsengler Norwegia Norwegia Berit Nesheim Norwegia
Prisoner of the Mountains Kavkazskiy plennik
Кавказский пленник
Rusia Rusia Sergei Bodrov Rusia
(beberapa bagian berbahasa Chechen & Turki)
Ridicule Ridicule Prancis Prancis Patrice Leconte Prancis
1997
(ke-70)
Character Karakter Belanda Belanda Mike van Diem Belanda
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Prancis & Jerman)
Beyond Silence Jenseits der Stille Jerman Jerman Caroline Link Jerman
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Bahasa Isyarat Jerman & Spanyol)
Four Days in September O Que é Isso, Companheiro? Brasil Brasil Bruno Barreto Portugis
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Secrets of the Heart Secretos del corazón Spanyol Spanyol Montxo Armendáriz Spanyol
The Thief Vor
Вор
Rusia Rusia Pavel Chukhraj Rusia
1998
(ke-71)
Life Is Beautiful La vita è bella Italia Italia Roberto Benigni Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Jerman)
Central Station Central do Brasil Brasil Brasil Walter Salles Portugis
Children of Heaven Bacheha-Ye aseman
بچه های آسمان
Iran Iran Majid Majidi Persia
The Grandfather El abuelo Spanyol Spanyol José Luis Garci Spanyol
Tango Tango, no me dejes nunca Argentina Argentina Carlos Saura Spanyol
1999
(ke-72)
All About My Mother Todo sobre mi madre Spanyol Spanyol Pedro Almodóvar Spanyol
(beberapa bagian berbahasa Catalan & Inggris)
Himalaya Himalaya, l'enfance d'un chef Nepal Nepal Eric Valli Nepal
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
East-West Est-Ouest Prancis Prancis Régis Wargnier Prancis
(beberapa bagian berbahasa Rusia)
Solomon and Gaenor Solomon a Gaenor Britania Raya Britania Raya Paul Morrison Wales
(beberapa bagian berbahasa Yiddish)
Under the Sun Under solen Swedia Swedia Colin Nutley Swedia
2000
(ke-73)
Crouching Tiger, Hidden Dragon Wòhǔ Cánglóng
臥虎藏龍
Republik Tiongkok Taiwan Ang Lee Mandarin
Amores Perros Amores perros Meksiko Meksiko Alejandro González Iñárritu Spanyol
Divided We Fall Musíme si pomáhat Ceko Republik Ceko Jan Hřebejk Ceko
(beberapa bagian berbahasa Jerman)
Everybody's Famous! Iedereen beroemd! Belgia Belgia Dominique Deruddere Belanda
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Spanyol)
The Taste of Others Le goût des autres Prancis Prancis Agnès Jaoui Prancis
2001
(ke-74)
No Man's Land Ničija zemlja Bosnia dan Herzegovina Bosnia & Herzegovina Danis Tanović Bosnia
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Prancis & Jerman)
Amélie Le fabuleux destin d'Amélie Poulain Prancis Prancis Jean-Pierre Jeunet Prancis
Elling Elling Norwegia Norwegia Petter Næss Norwegia
Lagaan Lagaan
लगान
India India Ashutosh Gowariker Hindi
(beberapa bagian berbahasa Awadhi & Inggris)
Son of the Bride El hijo de la novia Argentina Argentina Juan J. Campanella Spanyol
2002
(ke-75)
Nowhere in Africa Nirgendwo in Afrika Jerman Jerman Caroline Link Jerman
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Swahili)
The Crime of Father Amaro El crimen del padre Amaro Meksiko Meksiko Carlos Carrera Spanyol
Hero Yīng xióng
英雄
Tiongkok Tiongkok Zhang Yimou Mandarin
The Man Without a Past Mies vailla menneisyyttä Finlandia Finlandia Aki Kaurismäki Finlandia
Zus & Zo Zus & zo Belanda Belanda Paula van der Oest Belanda
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Prancis & Portugis)
2003
(ke-76)
The Barbarian Invasions Les Invasions barbares Kanada Kanada Denys Arcand Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Evil Ondskan Swedia Swedia Mikael Håfström Swedia
(beberapa bagian berbahasa Finlandia)
The Twilight Samurai Tasogare Seibei
たそがれ清兵衛
Jepang Jepang Yoji Yamada Jepang
Twin Sisters De tweeling Belanda Belanda Ben Sombogaart Belanda
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Prancis & Jerman)
Želary Želary Ceko Republik Ceko Ondřej Trojan Ceko
(beberapa bagian berbahasa Jerman & Rusia)
2004
(ke-77)
The Sea Inside Mar adentro Spanyol Spanyol Alejandro Amenábar Spanyol
(beberapa bagian berbahasa Catalan & Galisia)
As It Is in Heaven Så som i himmelen Swedia Swedia Kay Pollak Swedia
(beberapa bagian berbahasa Inggris & Italia)
The Chorus Les choristes Prancis Prancis Christophe Barratier Prancis
Downfall Der Untergang Jerman Jerman Oliver Hirschbiegel Jerman
(beberapa bagian berbahasa Rusia)
Yesterday Yesterday Afrika Selatan Afrika Selatan Darrell Roodt Zulu
2005
(ke-78)
Tsotsi Tsotsi Afrika Selatan Afrika Selatan Gavin Hood Tsotsitaal
(beberapa bagian berbahasa Afrikaans & Inggris)
Don't Tell La bestia nel cuore Italia Italia Cristina Comencini Italia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
Joyeux Noël Joyeux Noël Prancis Prancis Christian Carion Prancis
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Jerman & Latin)
Paradise Now Al-Jannah al'ān
الجنة الآن
Negara Palestina Palestina[P] Hany Abu-Assad Arab
Sophie Scholl – The Final Days Sophie Scholl - Die letzten Tage Jerman Jerman Marc Rothemund Jerman
2006
(ke-79)
The Lives of Others Das Leben der Anderen Jerman Jerman Florian Henckel von Donnersmarck Jerman
After the Wedding Efter brylluppet Denmark Denmark Susanne Bier Denmark
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Hindi & Swedia)
Days of Glory Indigènes Aljazair Algeria Rachid Bouchareb Prancis
(beberapa bagian berbahasa Arab)
Pan's Labyrinth El laberinto del fauno Meksiko Meksiko Guillermo del Toro Spanyol
Water Water
वाटर
Kanada Kanada Deepa Mehta Hindi
2007
(ke-80)
The Counterfeiters Die Fälscher Austria Austria Stefan Ruzowitzky Jerman
12 12 Rusia Rusia Nikita Mikhalkov Rusia
Beaufort Beaufort
בופור
Israel Israel Joseph Cedar Ibrani
Katyń Katyń Polandia Polandia Andrzej Wajda Polandia
(beberapa bagian berbahasa Rusia)
Mongol Mongol
Монгол
Kazakhstan Kazakhstan Sergei Bodrov Mongolia
2008
(ke-81)
Departures Okuribito
おくりびと
Jepang Jepang Yojiro Takita Jepang
The Baader Meinhof Complex Der Baader Meinhof Komplex Jerman Jerman Uli Edel Jerman
(beberapa bagian berbahasa Inggris, Prancis & Swedia)
The Class Entre les murs Prancis Prancis Laurent Cantet Prancis
Revanche Revanche Austria Austria Götz Spielmann Jerman
(beberapa bagian berbahasa Rusia)
Waltz with Bashir Vals Im Bashir
ואלס עם באשיר
Israel Israel Ari Folman Ibrani
(beberapa bagian berbahasa Jerman & Inggris)
2009
(ke-82)
The Secret in Their Eyes El secreto de sus ojos Argentina Argentina Juan José Campanella Spanyol
Ajami Ajami
عجمي
עג'מי
Israel Israel {kerjasama penyutradaraan oleh}
Scandar Copti
Yaron Shani
Arab
(beberapa bagian berbahasa Ibrani)
The Milk of Sorrow La teta asustada Peru Peru Claudia Llosa Spanyol
(beberapa bagian berbahasa Quechua)
A Prophet Un prophète Prancis Prancis Jacques Audiard Prancis
(beberapa bagian berbahasa Korsika & Arab)
The White Ribbon Das weiße Band Jerman Jerman Michael Haneke Jerman
2010
(ke-83)
In a Better World Hævnen Denmark Denmark Susanne Bier Denmark (beberapa bagian berbahasa Swedia dan Inggris)
Biutiful Biutiful Meksiko Meksiko Alejandro González Iñárritu Spanyol (beberapa bagian berbahasa Mandarin dan Wolof)
Dogtooth Kynodontas
Κυνόδοντας
Yunani Yunani Yorgos Lanthimos Yunani
Incendies Incendies Kanada Kanada Denis Villeneuve Prancis (beberapa bagian berbahasa Arab)
Outside the Law Hors-la-loi Aljazair Algeria Rachid Bouchareb Prancis (beberapa bagian berbahasa Arab)
2011
(ke-84)
A Separation Jodái-e Náder az Simin
جدایی نادر از سیمین
Iran Iran Asghar Farhadi Persia
Bullhead Rundskop Belgia Belgia Michael R. Roskam Belanda (beberapa bagian berbahasa Prancis dan Limburgish)
Footnote He'arat Shulayim
הערת שוליים
Israel Israel Joseph Cedar Ibrani
In Darkness W ciemności Polandia Polandia Agnieszka Holland Polandia (beberapa bagian berbahasa Jerman, Yiddish dan Ukraina)
Monsieur Lazhar Monsieur Lazhar Kanada Kanada Philippe Falardeau Prancis
2012
(ke-85)
Amour Amour Austria Austria Michael Haneke Prancis
(satu momen dalam bahasa Inggris)
Kon-Tiki Kon-Tiki Norwegia Norwegia {kerjasama penyutradaraan oleh}
Joachim Rønning
Espen Sandberg
Norwegia
(beberapa bagian berbahasa Inggris)
No No Chili Chili Pablo Larraín Spanyol
A Royal Affair En kongelig affære Denmark Denmark Nikolaj Arcel Denmark
War Witch Rebelle Kanada Kanada Kim Nguyen Prancis
2013
(ke-86)
The Great Beauty La grande bellezza Italia Italia Paolo Sorrentino Italia
The Broken Circle Breakdown The Broken Circle Breakdown Belgia Belgia Felix Van Groeningen Belanda
The Hunt Jagten Denmark Denmark Thomas Vinterberg Denmark
The Missing Picture L'image manquante Kamboja Kamboja Rithy Panh Prancis
Omar Omar
عمر
Negara Palestina Palestina Hany Abu-Assad Arab
2014
(ke-87)
Ida Ida Polandia Polandia Paweł Pawlikowski Polandia
Leviathan Левиафан Rusia Rusia Andrey Zvyagintsev Rusia
Tangerines Mandariinid Estonia Estonia Zaza Urushadze Rusia
(beberapa bagian berbahasa Georgia, Abkhazia & Estonia)
Wild Tales Relatos Salvajes Argentina Argentina Damián Szifrón Spanyol
Timbuktu Timbuktu Mauritania Mauritania Abderrahmane Sissako Prancis
2015
(ke-88)
Son of Saul Saul fia Hungaria Hungaria László Nemes Hungaria, Yiddish, Jerman, Polandia
A War Krigen Denmark Denmark Tobias Lindholm Denmark
Embrace of the Serpent El abrazo de la serpiente Kolombia Kolombia Ciro Guerra Spanyol

(Beberapa bagian berbahasa Jerman, Catalan, Latin, Portugis, & Amazonia)

Mustang Mustang Prancis Prancis Deniz Gamze Ergüven Turki
Theeb ذيب Yordania Yordania Naji Abu Nowar Arab
2016
(ke-89)
The Salesman Forushandeh
فروشنده
Iran Iran Asghar Farhadi Persia
Land of Mine Under sandet Denmark Denmark Martin Zandvliet Denmark, Jerman
A Man Called Ove En man som heter Ove Swedia Swedia Hannes Holm Swedia
Tanna Tanna Australia Australia Martin Butler
Bentley Dean
Nauvhal
Toni Erdmann Toni Erdmann Jerman Jerman Maren Ade Jerman
2017
(ke-90)
A Fantastic Woman Una Mujer Fantástica Chili Chili Sebastián Lelio Spanyol
Loveless Nelyubov Rusia Rusia Andrey Zvyagintsev Rusia
The Insult L'insulte Lebanon Lebanon Ziad Doueiri Arab, Prancis
On Body and Soul Teströl és lélekröl Hungaria Hungaria Ildikó Enyedi Hungaria
The Square The Square Swedia Swedia Ruben Östlund Swedia, Denmark
2018
(ke-91)
Roma Roma Meksiko Meksiko Alfonso Cuarón Spanyol
Capernaum Capharnaüm کفرناحوم Lebanon Lebanon Nadine Labaki Arab Lebanon, Amhar
Cold War Zimna Wojna Polandia Polandia Pawel Pawlikowski Polandia, Perancis
Never Look Away Werk Ohne Autor Jerman Jerman Florian Henckel von Donnersmarck Jerman
Shoplifters Manbiki Kazoku 万引き家族 Jepang Jepang Hirokazu koreeda Jepang
2019
(ke-92)
Parasite Gisaengchung 기생충 Korea Selatan Korea Selatan Bong joon-ho Korea
Corpus Christi Boże Ciało Polandia Polandia Jan komasa Polandia
Honeyland Medena Zemja Медена земја Makedonia Utara Makedonia Utara Tamara Kotevska, Ljubomir Stefanov Turki Balkan
Les Misérables Les Misérables Prancis Perancis Ladj Ly Perancis
Pain and Glory Dolor y Gloria Spanyol Spanyol Pedro Almodóvar Spanyol
2020/21[4]
(ke-93)
Another Round Druk Denmark Denmark Thomas Vinterberg Denmark / Swedia
Better Days Shàonián dě nǐ (少年的你) Hong Kong Hong Kong Derek Tsang Mandarin / Inggris
Collective Colectiv Rumania Romania Alexander Nanau Romania / Inggris
The Man Who Sold His Skin الرجل الذي باع ظهره
L'Homme qui a vendu sa peau
Tunisia Tunisia Kaouther Ben Hania Arab / Inggris
Prancis/ Flemish
Quo Vadis, Aida? Bosnia dan Herzegovina Bosnia and Herzegovina Jasmila Žbanić Bosnia / Inggris
Serbia / Belanda
2021
(ke-94)
Drive My Car Doraibu mai kā (ドライブ・マイ・カー) Jepang Jepang Ryusuke Hamaguchi Jepang
Flee Flugt Denmark Denmark Jonas Poher Rasmussen Denmark
The Hand of God È stata la mano di Dio Italia Italia Paolo Sorrentino Italia
Lunana: A Yak in the Classroom ལུང་ནག་ན Bhutan Bhutan Pawo Choyning Dorji Dzongkha
The Worst Person in the World Verdens verste menneske Norwegia Norwegia Joachim Trier Norwegia
2022
(ke-95th)
All Quiet on the Western Front Im Westen nichts Neues Jerman Jerman Edward Berger Jerman / Prancis
Argentina, 1985 Argentina Argentina Santiago Mitre Spanyol
Close Belgia Belgia Lukas Dhont Prancis / Belanda
EO IO Polandia Polandia Jerzy Skolimowski Polandia
The Quiet Girl An Cailín Ciúin Republik Irlandia Irlandia Colm Bairéad Irlandia

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]
A^: Perwakilan Eropa juga meliputi tiga penghargaan yang dimenangkan oleh Uni Soviet dan sebuah penghargaan yang dimenangkan oleh Rusia. Perwakilan tersebut juga meliputi lima Penghargaan Khusus/Kehormatan: dua penghargaan dimenangkan oleh Italia, dua penghargaan dimenangkan oleh Prancis dan satu penghargaan dibagi antara kedua negara tersebut untuk The Walls of Malapaga (1949).[5]
B^: Empat perwakilan Jepang pemenang penghargaan juga meliputi tiga Penghargaan Kehormatan.[5]
C^: Shoe-Shine (1946) memenangkan Penghargaan Khusus karena "kualitas yang tinggi dari film tersebut, dengan membawakan kehidupan pada sebuah negara yang sekarat karena perang, menunjukkan kepada dunia bahwa jiwa kreatif dapat membangkitkan dari keterpurukan".[6]
D^: Monsieur Vincent (1947) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Khusus. Film tersebut dipilih oleh Academy Board of Governors sebagai film berbahasa asing paling menarik yang dirilis di Amerika Serikat pada 1948.[6]
E^: The Bicycle Thief (1948) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Khusus. Film tersebut dipilih oleh Academy Board of Governors sebagai film berbahasa asing paling menarik yang dirilis di Amerika Serikat pada 1949.[6]
F^: The Walls of Malapaga (1949) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Kehormatan. Film tersebut dipilih oleh Academy Board of Governors sebagai film berbahasa asing paling menarik yang dirilis di Amerika Serikat pada 1950.[6]
G^: Rashomon (1950) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Kehormatan. Film tersebut dipilih oleh Academy Board of Governors sebagai film berbahasa asing paling menarik yang dirilis di Amerika Serikat pada 1951.[6]
H^: Forbidden Games (1952) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Kehormatan. Film tersebut disebut sebagai Film Berbahasa Asing Terbaik Pertama yang dirilis di Amerika Serikat pada 1952.[6]
I^: Gate of Hell (1953) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Kehormatan. Film tersebut disebut sebagai Film Berbahasa Asing Terbaik Pertama yang dirilis di Amerika Serikat pada 1954.[6]
J^: Samurai, The Legend of Musashi (1954) memenangkan Penghargaan Film Berbahasa Asing Kehormatan. Film tersebut disebut sebagai Film Berbahasa Asing Terbaik Pertama yang dirilis di Amerika Serikat pada 1955.[6]
K12345: Pada Academy Awards ke-29, nama produser dimasukkan dalam nominasi untuk kategori Film Berbahasa Asing. Dino De Laurentiis dan Carlo Ponti memenangkan penghargaan untuk La Strada (1954). Gyula Trebitsch dan Walter Koppel dinominasikan untuk The Captain of Köpenick (1956), Annie Dorfmann untuk Gervaise (1956), Masayuki Takagi untuk Harp of Burma (1956), dan O. Dalsgaard-Olsen untuk Qivitoq (1956).[7]
L^: Film tersebut masuk nominasi pada 1969 dengan judul My Night with Maud. Film tersebut tidak memiliki distributor AS pada waktu itu. Ketika film tersebut dirilis di Los Angeles pada 15 April 1970, film tersebut masuk Academy Awards dalam kategori lainnya, dan meraih nominasi pada 1970 untuk Penulisan dengan judul My Night at Maud's. Saat ini, judul tersebut merupakan sebutan paling umum yang digunakan ketika merujuk kepada film tersebut di negara-negara pemakai bahasa Inggris.[7]
M^: Awalnya dirilis dengan judul La Victoire en chantant, film tersebut dikeluarkan kembali di Prancis dengan judul Noirs et Blancs en couleur (sebuah penerjemahan Prancis literal dari judul Inggris-nya Black and White in Color) setelah menang pada Academy Award 1976.[8]
N^: Meskipun film-film yang dibuat di dalam wilayah Amerika Serikat tidak diperkenankan untuk masuk Penghargaan Film Berbahasa Asing Terbaik,[1] film-film yang dibuat di wilayah luar AS diperbolehkan. Puerto Rico, sebuah wilayah tak terinkorporasi dari Amerika Serikat, meraih sebuah nominasi untuk What Happened to Santiago (1989).[9] Namun, peraturannya diubah pada 2011 terhadap perwakilan Puerto Rico.[10]
O^: Film tersebut bukanlah nominasi resmi. Setelah nominasi diumumkan, sebuah kabar mengatakan bahwa A Place in the World (1992) secara keseluruhan dibuat di Argentina, dan diberi kontrol artistik Uruguay. Film tersebut akhirnya dicabut dan dihapus dari pemungutan suara akhir.[11]
P^: Paradise Now (2005) awalnya dinominasikan sebagai sebuah perwakilan dari Palestina dan diperlihatkan pada situs web resmi Academy di www.oscars.org Galat: URL arsip tidak dikenal (diarsipkan tanggal 20060409095305). Namun, setelah unjuk rasa dari kelompok pro-Israel di Amerika Serikat, Academy memutuskan untuk menggantinya sebagai sebuah perwakilan dari Otoritas Palestina, sebuah pengubahan yang ditentang oleh sutradara film tersebut Hany Abu-Assad. Pada acara penghargaan, film tersebut kemudian diumumkan oleh presenter Will Smith sebagai sebuah perwakilan dari Wilayah Palestina.

Referensi

[sunting | sunting sumber]
Umum
Spesifik
  1. ^ a b c "Rule Fourteen: Special Rules for the Best Foreign Language Film Award". 81st Academy Awards Rules. Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2011-06-23. Diakses tanggal 2009-01-22. 
  2. ^ "History of the Academy Awards". Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diakses tanggal 2009-01-22. 
  3. ^ Arnold, William (16 December 2007). "A rare chance to see a legendary - and lengthy - War and Peace". Seattle Post-Intelligencer. Diakses tanggal 2008-02-11. 
  4. ^ Periode kelayakan untuk upacara ke-93 diperpanjang hingga 28 Februari 2021, karena dampak dari pandemi COVID-19.
  5. ^ a b "Foreign Language Film Facts". Academy Award Statistics. Academy of Motion Picture Arts and Sciences. last updated in March 2008. Diakses tanggal 2008-09-02. 
  6. ^ a b c d e f g h Levy, Emanuel (2003). All about Oscar: The History and Politics of the Academy Awards. New York: Continuum International Publishing Group. hlm. 207. ISBN 978-0-8264-1452-6. OCLC 50291058. 
  7. ^ a b "The Official Academy Awards Database". (click on "Basic Search", then choose "Foreign Language Film" in the "Award Category" section, then click on "Search"). Academy of Motion Picture Arts and Sciences. Diarsipkan dari versi asli (JSP) tanggal 2008-07-07. Diakses tanggal 2008-09-02. 
  8. ^ "L'avis de la Fnac sur La Victoire en chantant". Fnac. Diakses tanggal 2008-09-02. 
  9. ^ "Lo Que Le Paso a Santiago (1989) - Awards". The New York Times. Diakses tanggal 2008-09-03. 
  10. ^ Puerto Rico queda excluido de la carrera por el Oscar Diarsipkan 2013-05-02 di Wayback Machine.; El Nuevo Día (5 Oktober 2011)
  11. ^ Marx, Andy (26 Februari 1993). "Acad rejects 'World'". Variety. Diakses tanggal 2008-09-03. 

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]