Lompat ke isi

Hidayattullah Sjahid

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
(Dialihkan dari Hidayatullah Sjahid)
Hidayattullah Sjahid
Bupati Kepahiang ke-2
Masa jabatan
17 Februari 2016 – 10 Februari 2025
WakilZurdi Nata (2021 - 2025)
Netti Herawati (2016 - 2021)
Sebelum
Pendahulu
Bando Amin
Pengganti
Petahana
Sebelum
Penjabat Bupati Kepahiang
Masa jabatan
4 Januari 2004 – 1 April 2005
Sebelum
Pendahulu
Tidak ada
Pengganti
Husni Hasanuddin (penjabat)
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir26 Juli 1957 (umur 67)
Curup, Rejang Lebong, Bengkulu, Indonesia
Partai politikNasDem (2017–2022)
Perindo (sejak 2022)
Suami/istriEfie Muhafilah[1]
Anak3
Orang tuaM. Sjahid (ayah)
Hj. Halimah Malik (ibu)
Almamater
PekerjaanPensiunan PNS
Politikus
Pengusaha
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Hidayattullah Sjahid (lahir 26 Juli 1957) adalah bupati kedua Kabupaten Kepahiang yang sebelumnya dipercaya sebagai Penjabat Bupati pertama Kabupaten tersebut dalam masa jabatan 14 Januari 2004 hingga 1 April 2005. Dalam pemilihan kepala daerah langsung pada tahun 2005, ia gagal meraih jabatannya sebagai Bupati Kepahiang. Kemudian, ia bersama Netti Herawati yang dipercayanya sebagai wakil bupati untuk mendampinginya berhasil memenangkan pemilihan kepala daerah Kabupaten Kepahiang yang diadakan pada 9 Desember 2015. Pada Pemilihan umum Bupati Kepahiang 2020, ia kembali mencalonkan diri dan kembali dipercaya masyarakat Kabupaten Kepahiang berpasangan dengan Zurdi Nata mengemban tugas negara sebagai Bupati Kepahiang.

Kehidupan pribadi

[sunting | sunting sumber]

Hidayattullah Sjahid merupakan anak ke-6 dari enam bersaudara pasangan M. Sjahid dan Hj. Halimah Malik. Masa kecil dihabiskan di Curup. Menamatkan sekolah dasar di SD Negeri 8 Curup. Sempat bersekolah di SMP Negeri 1 Curup, kemudian pindah ke Bandung menamatkan pendidikan di SMP Negeri 1 Bandung. Sementara SMA diselesaikan di SMA Negeri 28 Jakarta. Ayah beliau dulu bekerja sebagai PNS di Curup. Cita-cita masih kecil belum begitu jelas, berubah-ubah, akhirnya kuliah di Departemen Manajemen Hutan di Intitut Pertanian Bogor (IPB). Lalu, selanjutnya berkarir sebagai PNS dari tahun 1981. Kemudian Ia menikah dengan Efie Muhafilah pada 20 Mei 1990. Mereka dikaruniai 3 anak, yakni Aurellia Dayefiandri, Igor Gregory Dayefiandro, dan Luqyana Humaira.[2]

Riwayat pendidikan

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Pranala luar

[sunting | sunting sumber]
Jabatan politik
Didahului oleh:
Bando Amin
Bupati Kepahiang
2016–2025
Diteruskan oleh:
Zurdi Nata
Didahului oleh:
Tidak ada
Penjabat Bupati Kepahiang
2004–2005
Diteruskan oleh:
Husni Hasanuddin